Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Tidak Transfaran, Masyarakat Inhil Sesalkan Perekrutan Petugas Sensus Penduduk 2020
INDOVIZKA.COM - Salman Ependi kecewa dalam pengrekrutan petugas sensus penduduk 2020 yang tidak transparan.
Dikatakan Salman, dalam kualifikasi yang dibuat oleh BPS Kabupaten Inhil salah satu poin terkhusus di poin 'G' diutaman yang bukan pegawai negeri sipil ( PNS) atau diutamakan yang belum memiliki kerja tetap agar lebih fokus dalam bekerja.
"Tapi di lapangan yang terjadi malah yang memiliki pekerjaan tetap, lebih parah lagi menurut saya perangkat desa, yang rangkap jabatan, melanggar sumpah jabatan, karna dalam peraturan tentang perangkat desa yang dikeluarkan oleh Kemendagri tahun 2016 kalau tak salah boleh di cek kembali, ada 12 poin yang perangkat desa tak boleh dilanggar dan apabila melanggar maka perangkat itu sendiri melanggar sumpah jabatan ya, salah satu ya rangkap jabatan," jelas Salman, Kamis (3/9/2020) .
Salman juga menilai dalam perekrutan petugas sensus penduduk banyak mitra BPS yang bisa diambil seperti PKK, Karang Taruna dan lainnya, dan Salman menegaskan penunjukan perangkat desa menjadi petugas sensus juga bukan mitra secara terstruktur dalam arutan kemitraan BPS.
"Kan banyak mitra BPS yang lain, seperti PKK, karang taruna dan yang lain lain, dan perangkat desa bukan mitra secara terstruktur dalam arutan kemitraan BPS. Apalagi perangkat desa ini menjadi dua tanggung jawab yang sama sama terikat karena tertuang dalam kontrak kerja dan sumpah jabatan, ini kan bahaya dan melenceng," tegas Salman.
.png)

Berita Lainnya
Inilah 3 Fungsi Bandwidth dalam Jaringan Internet
Mengenal e-KTP Digital, Masyarakat Cukup Scan Barcode di Smartphone untuk Identitas
RI Mau Bangun Stasiun Charger Mobil Listrik Sampai Kecamatan
Satgas TMMD dan Masyarakat Teluk Bunian Buat Landasan Hely Copter
WhatsApp Rilis Fitur Baru Pratinjau Pesan Suara Sebelum Dikirim
Arab Saudi Lirik Dunia Game, Siap Ekspansi hingga Rp 35 Triliun
Bupati Inhil Sosialisasi Program Jaga Desa dan Launching Jaksa Menyapa Desa
Leap-Telkom Digital Luncurkan Program Beasiswa Pijar Camp
Tips Mengajukan Pinjaman di Aplikasi Pinjam Uang
e-KTP Tak Berbentuk Fisik, Tidak Perlu Lagi Fotokopi
436 Peserta Seleksi Tenaga Kontrak Penanggulangan Covid-19 Lolos Seleksi Administrasi
Naas, Buruh Bangunan Kesetrum Saat Mengecat Dinding Gapura