Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Cara Asik Ngemil Pisang Hanya di Banana Bar-Bar Adiba
INDOVIZKA.COM - Buat kalian yang menyukai makanan manis maupun olahan pisang wajib banget cobain Banana Bar-Bar Adiba di Jalan M. Siap atau biasa orang Tembilahan menyebutnya Lorong Kapur.
Olahan pisang Banana Bar-Bar Adiba tentunya banyak diincar karena rasanya yang manis, kriuk dan bikin nagih ditambah variannya yang bermacam-macam.
Menu yang ditawarkan disini yaitu, banana nuget spesial mix, piscok lumer spesial mix, banana cruncy fla, banana finger keju coklat, banana finger gula palem keju dan banana cut crunchy fla. Sudah tau bukan cara asik ngemilin pisang, ayok buruan beli Banana Bar-Bar Adiba.
“Kami jualan ini sudah dari 2018, awalnya di jalan Subrantas tapi dulu hanya satu menu Pisang Nuget dan minuman Thai Thea. Sempat off karena hamil, lalu mulai jualan lagi di 2022 dengan nama baru ‘Banana Bar-Bar Adiba’,” kata Fadila pemilik usaha ini.
“Nama usaha ini diambil dari nama buah hati kami yakni Adiba. Pertama buka di 2022 itu penjualan hanya sistem online saja melalui akun facebook dan instagram karena peminatnya ramai jadi kami putuskan untuk buka geray kecil di depan rumah dan alhamdulillah antusias pembeli makin ramai,” ucapnya.
Yang menarik dan membedakan cemilan ini ialah dari pisangnya, jika diluar sama orang-orang menggunakan pisan lilin disini pisang yang digunakan adalah pisang batu.
Untuk harganya sendiri mulai dari 15.000 hingga 20.000 saja sudah bisa menikmati cara asik ngemilin pisang. Buat para pelanggan dan pecinta pisang tentu saja ini bukan harga yang mahal apalagi rasanya sudah dipastikan enak poll.
Lebih lanjut, pemesanan bisa melalui whatshapp +62 822-8460-6364 dan melalui instagram @bananabarbar_adiba atau langsung ke gerai di jalan M.Siap.
.png)

Berita Lainnya
Tempat Makan Soto Recommended Ada di Nina Kuliner Tembilahan
Putu Piring Makanan Khas Melayu Tersedia di Jalan Batang Tuaka Tembilahan
Barongko, Makanan Penutup Khas Suku Bugis Banyak Digemari Masyarakat
Dumai Raih Penghargaan Adiputra 2022
Dewan Inhil Pinta Pemda Inhil Dukung Festival Pacu Pompong Jadi Ivent Tahunan
Keren, Lapas Kelas IIA Tembilahan Punya Cafe Wadai
Wisata Religi Makam Tuan Guru Sapat Tak Pernah Sepi Oleh Pengunjung
Wisatawan ke Makam Tuan Guru Sapat Meningkat, Sehari 1500-2000 Pengunjung
Camping Ground Bukit Condong Selensen, Titik Awal Menuju Negeri di Atas Awan Inhil
Mie Gocuan Tembilahan Wajib Dicoba, Pedasnya Nampol di Mulut
Pantai Solop Desa Cawan Miliki Pemandangan Unik
Tanpa Pengawet Buatan, Gula Merah Asal Inhil Tembus Pasar Internasional