Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Warga Kelurahan Delima Digegerkan Penemuan SeSosok Mayat Buruh
INDOVIZKA.COM - Penemuan mayat pria mengegerkan warga Kelurahan Delima, Kecamatan Bina Widya, Selasa (18/7/2023) malam. Pria tersebut ditemukan di di salah satu rumah di Perumahan Cemara Ratu dengan kondisi leher terikat kain yang juga terikat ke kran wastafel rumah tersebut.
Menurut Kasat Reskrim Polresta Pekanbaru, Kompol Bery juana putra pria tersebut bernama Iwan (41) bekerja sebagai buruh bangunan. Korban mengatakan baru delapan bulan tinggal dan bekerja di Kota Pekanbaru.
"Korban diketahui sudah tiga hari tidak bekerja, karena sakit. Korban juga sempat diantarkan oleh rekannya, untuk berobat ke rumah sakit," ujar Kompol Bery, Rabu (19/7/2023).
Pria asal Cianjur, Jawa Barat ini ditemukan pertama kali oleh rekannya yang baru pulang dari tempat kerja . Korban bersama 30 orang rekannya, dan sudah tinggal sekitar tiga bulan di tempat tersebut.
Saat ini jenazah telah dibawa ke rumah sakit Bhayangkara Polda Riau, untuk dilakukan visum, guna mengetahui penyebab pasti kematian pekerja proyek perumahan ini.
.png)

Berita Lainnya
3 Rumah di Wonosari Barat Ludes Terbakar
Cinta Bertepuk Sebelah Tangan, Pria di Bengkalis Molotov Rumah Wanita Pujaan
Gudang Busa Milik PT Anugerah Karya Aslindo di Siak Hulu Terbakar
Seorang Kakek di Peranap Diserang Beruang
Disengat Lebah, Pencari Madu Ditemukan Tewas Tergantung di Pohon
PWI Pusat Tunjuk Austin Tumengkol Jabat Plt Ketua PWI Sumut
Ini Cerita Korban Selamat Saat SB Evelyn Calisca 01 Terbalik
Kapal Nelayan Tenggelam di Kuala Gaung, Anggota Posal TNI Angkatan Laut Tanjung Datuk Tembilahan Bantu Evakuasi
Lempeng Pisang Banjar Khas Tembilahan Cocok Jadi Santapan Bareng Keluarga
BPOM Inhil Beberkan Hasil Pemeriksaan Laboratorium Permen Yang Membuat 18 Siswa Di Desa Pungkat Keracunan
Tewas Saat Kencan di Hotel, Perselingkuhan Kepsek dan Guru SD Terbongkar
Truk Sawit Timpa Motor Hingga Hancur, Warga Peranap Tuntut Tanggung Jawab PT MASG