Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Tahi Lala Jengkol Resep Khas Dijamin Rasanya Maknyus
INDOVIZKA.COM - Jengkol merupakan salah satu makanan yang bisa diolah dengan berbagai macam cara. Jengkol juga memiliki banyak penggemar dari yang muda sampai yang tua.
Resep khas Banjar di Tembilahan Kabupaten Indragiri Hilir ini bisa jadi pilihan untuk memanjakan lidah bagi yang suka dengan buah aromatik ini.
Tahi Lala Jengkol yang diolah dengan santan kental dan manis.
Biasanya makan jengkol dengan nasi, tapi uniknya untuk daerah Banjar kuliner ini bukanlah untuk lauk teman makan nasi tapi lebih sebagai kudapan atau camilan.
Kudapan ini memiliki keunikan lain yaitu tidak adanya jejak bau dan rasa khas jengkol yang tersisa pada hasil jadi kudapannya.
Berikut resep Tahi Lala Khas Banjar:
Bahan :
- 1 kg Jengkol direbus dengan daun salam untuk menghilangkan bau, rebus sampai lembut dan kemudian digeprek
- Santan Kental ½ kg
- Bawang Putih 5 siuang haluskan
- Garam
- Gula
- Lada Bubuk
- Ketumbar
- Penyedap
- 1 sdm tepung terigu
Cara Membuat :
- Haluskan Bawang putih, ketumbar, dan merica
- Siapkan wajan dan panaskan santan kental/murni dengan api kecil sambil diaduk-aduk
- Masukkan bumbu lalu beri gula, garam dan penyebab
- Koreksi rasa
- Masukkan tepung yang sudah diberi sedikit air
- Aduk hingga keluar minyak pada santan
- Jika sudah mengental sesuai keinginan masukkan jengkol yg sudah direbus dan digeprek
- Aduk sampai meresap
- Tahi Lala siap disantap dengan nasi hangat ataupun jadi cemilan.
.png)

Berita Lainnya
Nongkrong Murah dan Kenyang Kunjungi Warung Bu Ariz
Pisang Lumer Racikan Bibi Manis dan Harganya Ekonomis Wajib Dicoba
Angkringan Pekan Arba Sajikan Nasi Ngeliwet
2 Ruko dan 9 Kios Hangus di Kuansing Hangus Terbakar
Gabin Fla Bu Inaya Harga Ekonomis Rasa Manis
Cita Rasa Bebek Goreng Surabaya di Tembilahan Wajib Dicoba
Dua Ekor Buaya Berukuran Besar Kembali Muncul di Sialang Panjang
Wabup Bali Harapkan 20 Kota Dari China Miliki Penerbangan Langsung ke Bali
Kini Pantai Terumbu Mabloe Sudah Ada Dermaga Beton
Keripik Pisang Willia Tembilahan Pas Jadi Buah Tangan Pengunjung
Sop Ayam Kampung Lagend di Tembilahan Tawarkan Cita Rasa Gurih Nan Segar
Persiapan Bali Sambut Wisatawan di Masa Libur Natal dan Tahun Baru