Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Diduga Akibat Arus Listrik, Sebanyak 7 Unit Kios di Pasar Plamboyan Tapung Diterbakar
TAPUNG - Sebanyak Tujuh (7) kios yang berada di Pasar Plamboyan, Desa Tanjung Sawit, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar habis terbakar, Jum'at (22/04/2022) malam.
Kejadian kebakaran ini terjadi sekitar pukul 18:45 disaat sebahagian umat muslim sedang melaksanakan buka puasa di bulan Ramadhan 1443 Hijriyah dan sholat Maghrib.
Dari informasi yang di rangkum, adapun korban pemilik kios yang terbakar ada sebanyak 7 unit ini berdasarkan data yakni pemiliknya adalah Darisun, Saib, Bari, Tinus, Ardi, Sidabutar dan Galingging.
Camat Tapung Sofiandi saat dikonfirmasi, Jum'at malam ini membeberkan bahwa benar adanya kebakaran yang terjadi di Pasar Plamboyan, desa Tanjung Sawit, kecamatan Tapung.
"Kebakaran terjadi pukul 18:45 WIB dan sebanyak 7 unit kios papan terbakar. Diduga arus pendek listrik," ungkap Sofiandi.
.png)

Berita Lainnya
BRK Syariah Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Rohil
Lansia Ditemukan Tewas di Kampar, Diduga Korban Perampok
Enam Unit Kios Pasar Pulau Burung Inhil Hangus Terbakar
Seorang Kakek di Peranap Diserang Beruang
Kain Kafan Berisi Foto Wanita dan Mantra, Polisi: Ini Kiriman Santet
4 Orang Ditemukan Tewas Saat Gempa 5,4 Magnitode di Papua
Diduga Korban Salah Tembak, Warga Pelalawan Terluka di Kaki
Pemkab Pelalawan Siapkan 15 Ton Beras untuk Korban Banjir di 7 Kecamatan
Pekerja Akasia PT Arara Abadi Tewas Diserang Harimau di Cam Pulau Muda
Videonya Viral, Oknum Polisi di Rohul Diperiksa Propam
Ini Kata BKSDA Riau Terkait Tewasnya Warga Inhil Yang Diterkam Harimau Sumatra
Hari Ini Kasus Terbaru Covid-19 di Inhil Bertambah 30 Orang