Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Bangunan Eks Kebakaran Yos Sudarso Ambruk, Tiga Pekerja Dilarikan ke RSUD Tembilahan
INDOVIZKA.COM- Pengerjaan sebuah bangunan yang dilakukan di eks kebakaran yang terletak di Pasar Yos Sudarso Tembilahan Kabupaten Indragiri Hilir tiba-tiba ambruk.
Peristiwa yang terjadi Senin (22/6/20) sekitar pukul 22:20 WIB itu menyebabkan puing-puing bangunan menimpa beberapa Los di Blok 328 pasar ikan asin.
Pengawas Pasar Terapung Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disdagtrin) Inhil, Arbain mengatakan tumbangnya bangunan tersebut menutup jalan di blok tersebut.
Selain itu, akibat tumbangnya bangunan tersebut menyebabkan 3 orang pekerja bangunan mengalami luka hingga dilarikan ke rumah sakit.
"Tiga orang pekerja bangunan mengalami luka berat dan dilarikan ke RSUD Puri Husada Tembilahan," jelasnya
Selain itu dikatakan Arbain, jumlah los yang tertimpa bangunan tersebut sebanyak 13 los.
"Ada 13 los yang tertimpa bangunan tersebut, beruntung pedagang tidak ada korban karena tidak ada yang berjualan pada malam hari," kata Arbain.
.png)

Berita Lainnya
Anggota DPRD Inhil Iwan Taruna Serahkan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Sialang Panjang
BMKG Pekanbaru Mendeteksi 40 Titik Panas Ada di Sumatra
Senior PWI Bacakan Deklarasi Riau. Berikut Ini Isinya
Diduga Adu Kambing, Korban Lakalantas di Parit 4 Tembilahan Dilarikan Ke Rumah Sakit
Massa Minta Pemko Cabut Izin dan Tutup Holywings Pekanbaru
16 Jam Belum Padam, Damkar Ungkap Alasan Kebakaran Pabrik Plastik Bekasi
2 Titik Kebakaran Karena Arus Pendek, Ini Penjelasan Manajer PLN Tembilahan
PWI Pusat Tunjuk Wawan Suwandi sebagai Plt Ketua PWI Kalbar
Warga Perumahan Jondul Dihebohkan Ada Penemuan Mayat Perempuan
Dipicu Sakit Hati, Alat Kelamin Pria di Sibolga Dipotong Selingkuhannya
Tragis! Pasutri Ditabrak Innova Saat Joging di Sudirman Pekanbaru, Istri Luka Parah
Ditabrak Kapal, Tiang Pancang Skywalk Siak Patah