Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Pengantin Sahur Tradisi Unik Masyarakat Pulau Palas Saat Bulan Ramadhan
INDOVIZKA.COM - Pengantin Sahur merupakan Tradisi unik masyarakat Tembilahan Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Riau di bulan Ramadan.
Acara ini biasanya digelar masyarakat di Desa Pulau Palas Kecamatan Tembilahan Hulu menjelang sahur. Banyak masyarakat yang datang untuk menyaksikan tradisi turun temurun sejak era tahun 70-an dan selalu digelar pada bulan Ramadan.
Budaya 'Pengantin Sahur' ini bertujuan untuk membangunkan warga agar tidak telat makan sahur. Tradisi ini, diramaikan 10 pasangan pengantin dari berbagai utusan desa.
Para pengantin ini, dirias begitu cantik dan tampan tak ubahnya sepasang pengantin betulan. Setiap pasangan dirias oleh perias pengantin dengan mengenakan layaknya baju pengantin.
Setelah mereka dirias apik, mereka pun bersiap bersaing dengan pasangan lainnya di depan tim penilai. Mereka diarak bersama-sama berkeliling kampung sambil membangunkan sahur.
Pemenangnya, tentunya akan dilihat dari keserasian pasangan pengantin. Saat 10 pasangan pengantin ini diarak, ribuan masyarakat menyambut dengan suka cita. Mereka berkeliling kampung dengan ditabuh gendang, serta alunan musik.
Setiap pasangan pengantin diarak di atas gerobak kecil yang telah diberi roda. Di atas gerobak itu dihias menjadi tempat pelaminan dengan hiasan pernak pernik lampu warna. Daya listrik untuk lampu disalurkan lewat genset yang posisi di belakang gerobak pengantin. Gerobak pengantin inilah, berkeliling kampung yang diarak ribuan masyarakat.
.png)

Berita Lainnya
Empek Empek Waloh Udang Buatan Mak Alfhie dijamin Bikin Nagih
Pertama di Riau, UFC Taja Mabar Udang Galah di Siak
Pisang Crispy Aneka Rasa Jadi Primadona Cemilan Manis
Bolu Panam, Oleh-Oleh Baru Khas Riau
Mau Nongkrong Tapi Budget Minim, Datang Saja ke Angkringan Nasi Bakar Pekan Arba
Sesosok Mayat Ditemukan Mengapung di Perairan Kuala Selat Inhil
Berikut Empat Destinasi Wisata di Inhil Ramai Dikunjungi Saat Libur Lebaran
Berdiri Sejak 1996, Cita Rasa Mak Icun Tetap Konsisten Hingga Kini
Keripik Pisang Ardila Bisa Dijadikan Oleh-Oleh Khas Inhil
Persiapan Bali Sambut Wisatawan di Masa Libur Natal dan Tahun Baru
Pemilik Rumah di Inhu Tewas Terbakar Akibat Tumpahan BBM
Kini Pantai Terumbu Mabloe Sudah Ada Dermaga Beton