Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Renyah di Mulut, Kue Semprong Lia Wajib Dicoba Warga Tembilahan
INDOVIZKA.COM - Kue Semprong merupakan makanan tradisional yang memiliki bentuk unik dan rasa yang lezat lagi khas. Semprong bergenus kue kering dan berbentuk seperti pipa panjang.
Rasanya tidak terlalu manis dan renyah ketika digigit. Kue ini begitu kentara dengan hal-hal primordial dan tidak mengenal kasta sehinnga cocok untuk dikonsumsi oleh semua kalangan masyarakat. Waktu membuat makanan ini mengalami anomali dan diferensial kedua sehingga termodifikasi menjadi beragam bentuk, segitiga dan persegi panjang salah duanya.
Kue Semprong seringkali diasumsikan sebagai jajanan rumahan. Harganya bervariasi, namun sangat cocok untuk mengisi toplés-toplés di rumah para pembaca. Bagi yang ingin melakukan eksperimen dan jengah jika lagi-lagi harus merogoh kantung untuk makanan siap konsumsi, para pembaca bisa mencoba kue yang satu ini.
Di Tembilahan kue ini mudah ditemukan.
Pemilik Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Geray Lia yang terletak di jalan M. Siap Lr. Kapur Tembilahan juga menyediakan olahan makanan semprong.
Lia pemilik geray UMKM Semprong ini mengatakan geray miliknya bukan hanya dikenal dengan produksi semprong saja tapi juga berbagai jenis ragam makanan seperti stik kentang, stik ubi ungu dan keripik pisang.
"Selain menjual Semprong kami juga menjual berbagai jenis ragam makanan seperti stik kentang, stik ubi ungu dan keripik pisang yang dibuat oleh tetangga yang ada disekitar sini. UMKM ini sudah memiliki sertifikasi halal,PIRT dan NIB dan mendapat pelatihan yang dibantu oleh Dinas Koperasi Inhil," ucapnya.
Lebih lanjut, omset yang didapat perbulannya sekitar 6 juta dan untuk dihari hari kuhusus seperti lebaran, imlek permintaan pembeli semakin meningkat sehingga omset yang didapat juga besar.
Untuk info pembelian selain tersedia di Mini Market sekitar Tembilahan juga bisa pesan melalui nomor 081371343848.
Berita Lainnya
Hari Ini Riau Tambah 170 Kasus Baru Corona, Kasus Kumulatif Jadi 19.766
Siaga Darurat Karhutla, BPBD Riau Usulkan Bantuan 10 Unit Helikopter Water Bombing
Bermain di Drainase Saat Hujan, Bocah 5 Tahun di Riau Tewas Terseret Air
Puluhan Orang Meninggal Akibat Banjir Bandang di Sumbar, Pj Gubri Sampaikan Duka Mendalam
Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Lebak Banten
Seorang Mahasiswa PCR Pekanbaru Hilang Tenggelam di Pulau Cinta
Pria di Concong Jatuh Dari Jembatan Penghubung Desa Panglima Raja
Bea Cukai Tembilahan Musnahkan Barang Ilegal Senilai 3,2 Milyar
Terkait Penanganan Banjir di 15 Kecamatan, Komisi IV DPRD Pekanbaru Tunggu Aksi Perkim
Banjir di Tembilahan, Polisi Bantu Pengendara Lewati Jalan di Parit 6
Hari Ini Kasus Terbaru Covid-19 di Inhil Bertambah 30 Orang
Geger, Pegawai Hiburan Malam RP Club Tewas Dalam Room Karaoke