Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
SUNRATE Masuk Daftar CNBC 'World's Top Fintech Companies 2025'
SINGAPURA - SUNRATE, platform global untuk pembayaran dan manajemen treasury, hari ini mengumumkan bahwa perusahaan telah masuk dalam daftar bergengsi CNBC “World’s Top Fintech Companies 2025”.
CNBC, pemimpin global dalam berita bisnis, bekerja sama dengan Statista, platform data dan intelijen bisnis terkemuka, untuk menyusun daftar perusahaan fintech terbaik dari seluruh dunia. Daftar ini disusun berdasarkan analisis dan pembobotan berbagai indikator kinerja utama (KPI) di berbagai segmen seperti: Pembayaran, Alternatif Pembiayaan, Perencanaan Keuangan, Aset Digital, Neobank, Teknologi Kekayaan (WealthTech), Solusi Proses Bisnis, dan Solusi Perbankan.
KPI ini dihimpun melalui dua metode utama:
Data Publik yang Tersedia: Penelitian mendalam terhadap lebih dari 2.000 perusahaan yang memenuhi syarat dilakukan menggunakan sumber terbuka seperti laporan tahunan, situs resmi perusahaan, dan pemantauan media.
Aplikasi Online Terbuka: Lebih dari 100 perusahaan juga mengajukan diri secara aktif dengan menyampaikan KPI mereka untuk dipertimbangkan dalam daftar.
“Merupakan suatu kebanggaan bagi SUNRATE untuk diakui dalam daftar CNBC World’s Top Fintech Companies. Sejak awal, visi strategis kami adalah merevolusi pembayaran B2B global dengan membangun jaringan kliring internasional dan memanfaatkan teknologi blockchain untuk memberikan solusi pembayaran lintas batas yang aman, efisien, patuh, dan transparan. Pencapaian ini mencerminkan kepercayaan yang diberikan oleh klien-klien kami di seluruh dunia,” ungkap Paul Meng, Co-founder SUNRATE, dalam rilisnya, Kamis (17/7/2025).
“Seiring kami terus berkembang, fokus kami tetap pada peningkatan kapabilitas dan jangkauan global untuk mendukung seluruh segmen bisnis, mulai dari UKM hingga korporasi besar, serta memberdayakan mereka agar dapat berkembang dalam lanskap perdagangan global yang terus berubah dengan cepat,” tambah Meng.
Pencapaian ini menegaskan posisi SUNRATE sebagai pemain utama dalam industri fintech global, sekaligus memperkuat komitmennya dalam menghadirkan solusi keuangan inovatif yang mendorong pertumbuhan dan efisiensi bisnis di era digital.
The issuer is solely responsible for the content of this announcement.
.png)

Berita Lainnya
Agridence Acquires farmer connect to Deliver Unified Compliance and Traceability Solutions for Global Agriculture Supply Chains
Hong Kong Tourism Board Remixes Business Events with World-Class Gastronomy at Wine & Dine Festival
CHiQ Mempersembahkan Inovasi yang Berpusat pada Manusia dan Keunggulan LST di IFA 2025
Hong Leong Bank Redefines Branch Banking with Meet @ HLB Eco Majestic, Semenyih
Atradius survey reveals cautious optimism among UAE businesses despite rising bad debts and increased geopolitical uncertainty
DHL Express Hong Kong becomes the Official Partner of Kai Tak Sports Park
Creating Infinite Possibilities with Limited Wireless Resources
The Mineral Boutique Spa Officially Opens in Hong Kong - Hong Kong's Chic New Beauty Secret
HOFA Gallery and PhillipsX Presents SPACES II: Capturing the Ephemera at Phillips' Asia Headquarters in Hong Kong's West Kowloon Cultural District
Etiqa Insurance Singapore Extends Support to Customers Impacted by Jetstar Asia's Impending Closure
Lee Kum Kee Kembali Meriahkan THAIFEX 2025 untuk Ketiga Kalinya, Sajikan Inovasi Kuliner Asia Otentik
MSIG Malaysia Introduces Assisted Living Add-On, A Pioneering Achievement for Personal Accident Insurance