Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Kios Minyak di Inhil Hangus Dilalap Api

KATEMAN, (INDOVIZKA)- Satu unit kios minyak milik H. Sabri yang terletak di tepian Sungai Guntung, Kecamatan Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir dilalap si Jago Merah, Senin (14/6/2021) sekitar 9.30 Wib pagi.
Hingga kini, tampak kondisi api masih melahap Kios Minyak tersebut. Tidak hanya itu, sebuah pompong (perahu) juga ikut serta terbakar.
Menurut Neyri yang merupakan kerabat lama H.Sabri mengatakan hingga pukul 10.00 api masih membesar dan belum ada bantuan pemadam kebakaran yang datang.
"Iya kawan akrab kami, sampai saat ini api masih besar," jawabnya singkat melalui pesan WhatsApp.
Penyebab dari kebakaran tersebut belum diketahui pasti berasal dari mana, begitupun total kerugian yang menimpa kios minyak milik H.Sabri.
Hingga berita ini diterbitkan, awak media masih menunggu hasil resmi terkait data valid kejadian dari olah TKP petugas Kepolisian Sektor Kateman, Kabupaten Indragiri Hilir, Riau.
Berita Lainnya
KPK Geledah Kantor BP Kawasan FTZ Tanjungpinang
Rumah Warga di Tembilahan Barat Hangus Terbakar Api
Ledakan Bom Terjadi di Inhu, Seorang Pria Diamankan Polisi
Diduga Penyebab Kebakaran di SKB Tembilahan Karena Arus Pendek
Petani di Riau Ditemukan Tewas Tanpa Kepala Diserang Harimau
Penyandang Disabilitas Jadi Korban Pelecehan Hingga Hamil, Dinsos Bintan Ajak Guru Korban Ungkap Kasus
Heboh, Warga Inhu Temukan Mayat Pria Bersimbah Darah
7 Rumah Rusak Berat Akibat Longsor di Inhil
Sudah Dua Kali Kebakaran Diawal Tahun 2021, Ini Pesan DPKP Inhil
Kebakaran Rumah di Riau, Ibu dan 3 Anaknya Jadi Korban
Tabrakan Kapal di Perairan Rohil, 1 Orang Selamat 2 Lainnya dalam Pencarian
Mayat Pria Tergeletak di Tepi Jalan di Pelalawan Dipastikan Bukan Penderita Corona