Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Setelah Kadis PUPR - PKPP, Kini Nama Sekdaprov Dicatut Penipu Minta Uang dan Proyek
PEKANBARU (INDOVIZKA) - Penipuan mengatasnamakan pejabat terus terjadi. Kali ini nama Sekdaprov Riau SF Hariyanto dicatut oleh orang tak bertanggung jawab. Nama administrator tertinggi di kalangan Aparatur Sipil Negara (ASN) dijual untuk meminta uang dan proyek.
" Saya dicatut juga. Ada minta proyek, ada juga minta uang, nelpon bilang mau nawarin proyek," kata Sekdaprov.
Menurut mantan Inspektur IV Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI ini, namanya dicatut diketahui setelah mendapatkan pengaduan dari stafnya. Pada kesempatan ini, SF Hariyanto meminta kepada masyarakat agar mengkroscek setiap ada telphon atau pesan mengatas namakan dirinya diluar kepentingan kedinasan, agar dikroscek lebih lanjut.
" Bagi yang menerima informasi agar mengkroscek lebih dahulu. Agar terhidar daru penipuan," ungkapnya.
Sekdaprov juga menyatakan keprihatinan atas penipuan tersebut. Pasalnya selain dirinya, nama Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (PUPR-PKPP) Provinsi Riau Muh Arif Setyawan juga dicatut oleh orang tak bertanggung jawab. Modusnya sama, meminta uang dan proyek.
Selain melalui telephone, pesan penipuan itu juga disampaikan melalui pesan whatsapp menggunakan photo Kadis PUPR-PKPP.**
.png)

Berita Lainnya
Raja Isyam Azwar di Mata Yusmar Yusuf ; Terobosan Jenial dalam Gelombang Zaman
Ketua DPRD Kampar Ungkap Ada Sekolah Terancam Rubuh di Pulau Tinggi
Rekomendasinya Diabaikan, DPRD: Pemko Pekanbaru Mewakili Siapa, Pengusaha?
Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Polres Inhil Gandeng Ulama dan Tokoh Agama
Bupati Inhil Kukuhkan Pengurus Alumni Madrasah Tarbiyah Islamiyah Sungai Guntung
Kader Ansor Pimpin PWI Inhil
Resepsi Pernikahan Youtuber Maell Lee dengan Intan Berubah Jadi Syukuran Menyambut Puasa
Ditutup Dandim, Shanum Esport Juarai Seven Brother’s Turnamen Mobile Legends
Iduladha 1445 H, Kebutuhan Hewan Kurban di Pekanbaru Meningkat 2,5 Persen
Stop Keluarkan Izin Keramaian, Polres Rohul Imbau Warga Tunda Pesta Pernikahan
Berikan Suprise HUT TNI Ke-77, Manager PLN Tembilahan Siap Dukung Keandalan Listrik Di Pesta Ragam Budaya Nusantara
"Garap" Anak Tirinya Hingga Melahirkan, Warga Lirik Ditahan Polisi