Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Oleh-oleh Khas Inhil Ada di Gerai Cik Inoey
INDOVIZKA.COM- Gerai pusat Oleh-oleh khas Inhil inoey merupakan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) bekerja sama dengan keluarga, bukan hanya dikenal dengan memproduksi kerupuk amplang tapi juga berbagai ragam oleh-oleh.
Gerai pusat Oleh-oleh khas Inhil inoey digeluti sejak tahun 2009 dan mampu memproduksi lebih kurang 140 kilogram atau 300 sampai 400 bungkus per pekan.
"Dalam menjalankan usaha, kami dibimbing dan didampingi Pemda Inhil sebagai pelaku UMKM, selain mengurus NIB kami juga diberikan pelatihan-pelatihan khusus," ucapnya.
Ia menuturkan bahwa sejak dibantu oleh pemerintah melalui, UMKM miliknya semakin berkembang dan menjadi salah satu tempat untuk berburu oleh-oleh bagi para pengunjung yang sedatang datang ke Kabupaten Inhil.
"Kami disini menyajikan berbagai macam makanan khas Inhil seperti Ampalang Udang, Ubi Pedas, Kue Akar, Peyek, Pisang Salai dan masih banyak pilihan yang tentunya bisa dijadikan oleh-oleh untuk sanak keluarga di luar daerah," sebutnya.
Terakhir ia mengucapkan terima kasih kepada pihak Pemda Inhil yang telah memberikan bantuan agar UMKM ini semakin lebih baik lagi.(adv)
.png)

Berita Lainnya
Tak Kunjung Pulang Mencari Kayu, Warga Mandah Ditemukan Sudah Menjadi Mayat di Kebun
Sate Agam, Sate yang melegendaris di Inhil
Pantai Solop Desa Cawan Miliki Pemandangan Unik
Wisata Kolam Pancing di Pulau Palas Juga Sajikan Kuliner
Begini Tradisi Masyarakat Inhil Bangunkan Warga 'Sahur' di Bulan Ramadan
Lontong Mie Rempah Kedai Kopi Bengkalis Banyak Gemari Masyarkat Inhil
Cita Rasa Bebek Goreng Surabaya di Tembilahan Wajib Dicoba
Harga Bersahabat, Keke Cake And Bakery Nyaman Dan Lezat
Kripik Tempe Berkah Cocok Jadi Cemilan Saat Nyantai
5 Kuliner Khas Tembilahan yang Bikin Nagih
Kedai Kopi Bang Yos Jadi Pilihan Terbaik Untuk Nongkrong
Dukung Wisata Bukit Condong di Nominasi API 2022, Cek Caranya Disini