Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Pencarian ABK KM Kurnia 8 yang Hilang di Pelabuhan Buton Dihentikan
INDOVIZKA.COM- Pencarian Anak Buah Kapal (ABK) KM Kurnia 8 yang hilang di perairan Buton Kampung Mengkapan Kecamatan Sungai Apit, Siak, Selasa (26/12/22) lalu dihentikan Padahal ABK bernama Masri tersebut hingga kini belum ditemukan.
Menurut Kepala Kantor SAR Pekanbaru, I Nyoman Sidakarya Tim SAR Gabungan melanjutkan pencarian Senin (2/1/2023), dengan menggunakan rubber boat sejauh kurang lebih 18 kilometer ke arah hulu dan hilir. Namun pada hari ke tujuh ini tidak tanda-tanda korban. Maka pencarian akan dihentikan.
"Tujuh hari pencarian masih nihil atau tidak ada tanda-tanda korban ditemukan. Sesuai SOP maka pencarian akan dihentikan. Dan selanjutnya akan dilakukan pemantauan" kata I Nyoman Sidakarya, Senin (2/1/23).
Sebagaimana diketahui, seorang Anak Buah Kapal (ABK) KM Kurnia 8, terpeleset saat mengecek tali kembes penutup barang diatas buritan kapal, di Pelabuhan Buton, Kecamatan Sungai Apit, Kabupaten Siak, Senin (26/12/22).
Kejadian tersebut terjadi pukul 02.00 WIB dini hari. Kapal tersebut dinahkodai Rahman rencana akan berlayar dari Buton menuju Selat Panjang Kabupaten Meranti, dengan muatan sayur dan buah-buah.
.png)

Berita Lainnya
Jembatan Rusak di Inhil Nyaris Renggut Nyawa Ibu dan Anak
Hidup Sebatang Kara, Seorang Nelayan Ditemukan Tewas
1 Unit Rumah Semi Permanen di Inhil Hangus Terbakar
Polda Riau Selidiki Terbakarnya Gedung Plaza Telkomsel
Viral Sejoli Mesum di Atas Motor Diduga Terjadi di Surabaya
Hujan Deras, Jalan Lintas Sumbar-Riau di KM 80 dan 81 Longsor Tadi Malam
Hindari Tumpukan Pasir Pick-up Tabrak Grand Max di Perbatasan Tanjungpinang-Bintan
Petani di Riau Ditemukan Tewas Tanpa Kepala Diserang Harimau
7 Rumah di Jalan Semampau Hangus Dilalap Si Jago Merah
Tim SAR Gabungan Terus Lakukan Pencarian Terhadap 9 ABK KM Linggar di Perairan Samudra Hindia
Rumah Warga di Mandah Porak-Poranda Diterjang Puting Beliung
Hari Ini Riau Tambah 170 Kasus Baru Corona, Kasus Kumulatif Jadi 19.766