Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Pasangan LGBT Terjaring Razia Satpol PP Pekanbaru
INDOVIZKA.COM - Petugas gabungan mendapati pasangan bukan suami istri hingga yang diduga LBGT saat razia gabungan di Wisma di Jalan Pepaya, Minggu (28/5/2023) dini hari.
Dikutip dari tribunpekanbaru.com, petugas mendapati pasangan diduga LGBT itu sedang berduaan di kamar. Keberadaan praktek pasangan LGBT ini terkuak lewat laporan masyarakat yang resah. Ada sekitar delapan orang diduga gay dan lesbi terjaring bersama pasangannya.
"Kita langsung amankan ke kantor melihat gelagat mencurigakan dan informasi masyarakat terkait keberatan pasangan LGBT," kata Kasatpol PP Kota Pekanbaru, Zulfahmi Adrian.
Di Wisma Yani ada 29 orang tamu terpaksa diamankan petugas. Banyak dari mereka merupakan pasangan tidak sah, sehingga harus dibawa petugas ke Kantor Satpol PP Pekanbaru.
Tim gabungan dari Satpol PP Pekanbaru, Polsek Sukajadi dan Kecamatan Sukajadi mengamankan 73 orang dari beberapa penginapan. Petugas mengamankan pasangan kedapatan berduaan di Kos Ahmad Yani dan Hotel Sukajadi.
Puluhan muda mudi tersebut langsung menjalani proses pendataan di Kantor Satpol PP Kota Pekanbaru. Mereka terpaksa diamankan dan menjalani pendataan karena melanggar Peraturan Daerah (Perda) No. 13 Tahun 2021 tentang Ketertiban Umum dan Ketentraman Masyarakat.
.png)

Berita Lainnya
Jelang Idul Fitri 2023, Disperindag Riau Bakal Awasi Peredaran Minuman Kaleng
Riau Berpotensi Hujan Disertai Petir dan Angin Kencang Hari ini
Bagikak Life Jaket, Basarnas dan Tim Gabungan Imbau Keselamatan Berlayar di Kepulauan Meranti
5 Hektare Lebih Lahan Gambut Terbakar di Pelalawan
Diduga Kebakaran Gedung Lama RSUD-PH Akibat Aliran Pendek Listrik, Ini Penjelasan Manager PLN ULP Tembilahan
Meisita Lomania: Terpilihnya Kesendirian di Pemilu 2024, Apakah Karena Banteng ada Banteng?
Riau Masih Berpotensi Diguyur Hujan Jelang Akhir Pekan
Lubang Galian IPAL Bahayakan Pengendara Jalan Sudirman
Hari Ini 9 Hotspot Terpantau di Riau, Terbanyak di Bengkalis 8 Titik
Hari ini Riau Sumbang 16 Titik Api, Terbanyak Inhil
Ratusan Hotspot Terdeteksi di Sumatra Hari Ini, 8 Titik di Riau
Waspada, Gelombang Tinggi 2,5 Meter di Laut Riau