Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Wujudkan Keluarga Berkualitas, Sirajuddin Buka Sosialisasi Penguatan Program Bangga Kencana
TEMBILAHAN, INDOVIZKA.COM- Kepala Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP2KBP3A) Inhil, Sirajuddin Halim membuka sosialisasi dan penguatan Program Bangga Kencana Dabi Tenanga Lini Lapangan se-kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Minggu (03/3/2024).
Dalam sambutannya, Sirajuddin menjelaskan bahwa program bangga kencana merupakan akronim dari pembangunan keluarga, kependudukan, dan keluarga berencana yang menjadi salah satu program unggulan dari BKKBN.
"Bangga Kencana menjadikan keluarga sebagai sandaran pembangunan serta berfokus mewujudkan keluarga yang berkualitas," terangnya.
Beberapa program berkualitas itu sendiri dijelaskannya terdiri dari percepatan penurunan stunting, percepatan penghapusan kemiskinan ekstrim, optimalisasi kampung Keluarga Berkualitas (KB) dan program bangga kencana (pembangunan keluarga, kependudukan dan keluarga berencana).
"Unsur utama penggerak keberhasilan program bangga kencana sangat dipengaruhi oleh peran dan kontribusi petugas di lapangan," tutupnya.*(Adv)
.png)

Berita Lainnya
Cegah Stunting, DP2KBP3A Inhil Adakan Internalisasi Pengasuhan Balita
Bupati Inhil Harap Seleksi JTP HasilKAN Pejabat Berkompeten dan Berintegritas
Pemda Inhil Beri Kesempatan Peserta Tes CPNS Ikuti Simulasi CAT
Satgas Trantibum Lakukan Penertiban dan Pengawasan Parkir Liar, Bangunan Liar dan Aktivitas Bongkar Muat di Bahu Jalan
Bupati Inhil Herman Pimpin Apel Gabungan Pasca Lebaran
Sosialisasi Forum Anak Kabupaten Indragiri Hilir: Mewujudkan Partisipasi Anak dalam Pembangunan
Kadis Koperasi dan UMKM Inhil Hadiri Apel Peringatan HUT RI ke-77 di Kantor Bupati Inhil
Pemkab Gelar Pisah Sambut Pejabat Kajari dan Pengadilan Negeri Inhil Baru
Dinos Inhil Bersama Sentra Abiseka Pekanbaru Salurkan Bantuan Kepada Keluarga Korban Mutilasi
Diskop dan UKM Inhil Monitoring UMKM Amplang Si Kembar
Bupati Wardan Berikan Hadiah Kepada Dua Orang Kafilah Berprestasi
Ini Penjelasan dan Harapan Bupati Inhil HM Wardan Terkait New Normal