Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Ada 2 Dinas yang Berkantor di Gedung Komplek Perkantoran Pemko Pekanbaru yang Terbakar
PEKANBARU, INDOVIZKA.COM- Sembilan unit mobil damkar dikerahkan untuk membantu proses pemadaman kebakaran di gedung Komplek Perkantoran Pemko Pekanbari Tenayan Raya Jumat (20/9/2024).
Para petugas berjibaku memadamkan api yang melahap bagian atas gedung Lipat Kajang tersebut.
"Kita sudah kerahkan sembilan unit damkar untuk memadamkan api yang membakar bagian atas gedung," terang Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Pekanbaru melalui Kepala Seksi Operasi, Fahriansyah kepada Tribunpekanbaru.com.
Menurutnya, mobil damkar yang membantu proses pemadaman berasal dari tiga pos.
"Mereka langsung ke lokasi saat mengetahui kebakaran terjadi," ulasnya.
Gedung B9 merupakan satu dari beberapa gedung yang ada di Komplek Perkantoran Pemerintah Kota Pekanbaru.
Ada sejumlah dinas yang berkantor di gedung itu.
Dinas yang berkantor di gedung itu di antaranya Dinas Perhubungan Kota Pekanbaru dan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kota Pekanbaru.
.png)

Berita Lainnya
Dua Unit Rumah Warga Tembilahan Hulu Hangus Terbakar Api
Tergiur Uang, Remeja di Makasar Culik dan Bunuh Anak 11 Tahun
Seorang Pria di Siak Tewas Mengenaskan Diduga Diterkam Harimau
Akibat Ledakan Drum, 2 Orang Dilarikan ke RSUD Tembilahan
Bentrok Berdarah Antara PT DSI dan PT Karya Dayun, Polisi Tetapkan 4 Tersangka
Tabrakan Maut di Jalan Lintas Pekanbaru-Teluk Kuantan, Pengendara Motor Tewas Seketika
Tenggelam di Pulau Cinta saat Diospek, Mahasiswa PCR Ditemukan Meninggal
Warga Siak Dihebohkan Kemunculan Harimau Sumatra Masuk Kota
Video Detik-detik Jembatan KITB Ambruk Beredar, Warga Panik Lihat Mobil Tercebur
Dua Ekor Gajah Liar Rusak Tanaman Sawit Warga Inhil
PLTA Koto Panjang Tutup Seluruh Pintu Pelimpah, Air Sungai Kampar Diprediksi Surut
Dipicu Sakit Hati, Alat Kelamin Pria di Sibolga Dipotong Selingkuhannya