Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
5 April, PWI Inhil Serahkan Award dan Umumkan Pemenang LKTJ 2021
TEMBILAHAN, (INDOVIZKA)- Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) menjadwalkan kegiatan pelantikan pengurus periode 2020-2023 bersamaan dengan pelantikan pengurus IKWI Inhil periode 2020-2023 pada tanggal 5 April 2021 pukul 19.30 WIB di Aula Hotel Inhil Pratama Tembilahan.
Ketua panitia pelaksana, Fathur Rohman S.Pdi mengatakan, dalam rangkaian kegiatan nantinya juga akan diselenggarakan PWI Inhil Award dari macam-macam kategori, salah satunya seperti penggiat sosial.
Selain itu, PWI Inhil juga mengumumkan pemenang Lomba Karya Tulis Jurnalistik (LKTJ) dalam rangka Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2021 yang diselenggaran pada Februari lalu.
"Pada intinya, rangkaian pelantikan nanti akan ada PWI Inhil Award dan pengumuman pemenang LKTJ," katanya.
Meski terdapat beberapa rangkaian, namun pihak kepanitiaan memastikan tetap mematuhi protokol kesehatan Covid-19.
Terkait hal ini, ketua panitia pelaksana menyampaikan ucapan terimakasih kepada pihak-pihak yang berpartisipasi membantu kegiatan pelantikan PWI dan IKWI Inhil. (*)
.png)

Berita Lainnya
Kades di Inhil Inisiatif Taja Pembekalan dari Dana Kantong Pribadi
Bupati dan Wakil Bupati Pelalawan Ikuti Panen Raya 15 Ton Jagung Pipil Bersama Kapolda Riau
Pasca Dilantik, KKSS Inhil Langsung Tancap Gas Gelar RAKERDA
Terang-terangan, UAS Ajak Masyarakat Bagan Siapi-api dan Pekaitan Rohil Pilih Cagubri Abdul Wahid
Kepala DP2KBP3A Hadiri Jambore PKK di Tanah Merah, Pj Bupati Inhil Tekankan Penurunan Stunting
Dinanti Warga 14 Tahun, Jembatan Sei Kepojan Bunut Akhirnya Terwujud
60 Panwascam se-Inhil Resmi Dilantik
Optimalkan Penyebaran Informasi Daerah, Diskominfo Pers Inhil MoU dengan RRI Pekanbaru
LBH Pers SMSI Riau Siap Dampingi Masyarakat
Gubri Luncurkan Program Kado DAI, Zulhusni Domo Harap Tidak Ada Kepentingan Politik
Pj Bupati Inhil Melayat ke Rumah Duka Almarhum H Safrizal Pensiunan ASN Kantor Inspektorat
KSOP Kelas IV Tembilahan dan Pelindo Gelar Penanaman Pohon di Pelabuhan Tembilahan