Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
7 Rumah Rusak Berat Akibat Longsor di Inhil
INHIL, (INDOVIZKA) - Lagi, musibah tanah longsor terjadi di Kelurahan Kuala Enok, Kecamatan Tanah Merah, Ahad (30/5/2021).
Lurah Kuala Enok Teuku Muhammad membenarkan terjadinya musibah longsor tersebut.
"Ya, musibah longsor terjadi di Lorong Perigi Raja, RT 02 RW 02 Kelurahan Kuala Enok, sekira pukul 12.00," jawabnya ketika dikonfirmasi via telepon selulernya.
Disebutkan, dalam musibah sebanyak 7 rumah yang dihuni oleh 8 kepala keluarga (KK) mengalami rusak berat.
"Ada 7 rumah dihuni 8 kepala keluarga yang rusak berat, namun tidak ada korban jiwa dalam kejadian ini," katanya.
Terhadap warga yang kehilangan tempat tinggal ini sementara menumpang di rumah keluarga mereka dan pihaknya juga sedang melakukan langkah-langkah penanganan bagi para korban longsor tersebut.
"Saat ini kita upayakan selamatkan barang-barang milik korban yang masih dapat diselamatkan," imbuhnya. (*)
.png)

Berita Lainnya
Kantor Dinas Pendidikan Bekasi Ludes di Lalap Si Jago Merah
2 Titik Kebakaran Karena Arus Pendek, Ini Penjelasan Manajer PLN Tembilahan
Supir Speedboat Kecelakaan Maut di Perairan Kuindra Dinyatakan Meninggal Dunia
Travel Tembilahan-Keritang Alami Kecelakaan di Tikungan
Dua Kapal Tabrakan di Sungai Siak Seorang Juru Mudi Hilang
Polisi Datangi TKP Kolam Renang Lokasi Bocah Tenggelam di Pulau Palas
Satu Unit Kapal Motor Terbakar di Perairan Indragiri Tembilahan
Diselamatkan Kapal Nelayan, Berikut Nama 11 ABK KM Lintang Timur Samudera
Beberapa Bangunan di Parit 5 Amblas Akibat Tanah Longsor
3 Korban Tabrakan Maut di Kubang Raya Dimakamkan Satu Liang Lahat
Tim Gabungan Temukan Jasad Siswa Tenggelam di Sungai Indragiri
Polres Bintan Berhasil Amankan Pelaku Pencabulan Terhadap 6 Orang Anak