Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Bagikan Santapan Berbuka Puasa, PKB Inhil Sasar Warga Jalan Keritang dan Rumah Singgah Dinsos Inhil
INHIL -Di hari ke 10 Ramadan 1443 hijriah, Dewan Pengurus Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Indragiri Hilir (Inhil) kembali melakukan pembagian makanan berbuka puasa, atau takjil kepada warga, Selasa (12/4/2022).
Kegiatan yang diberi slogan PKB Berbagi ini, memberikan santapan berbuka sebanyak 100 paket kepada warga di RT 05 RW 02, Jalan Keritang, Kelurahan Tembilahan Hilir, Kecamatan Tembilahan serta warga yang tengah berada di Rumah Singgah Dinas Sosial Inhil.
Rutin dilaksanakan setiap hari selama bulan ramadan, santapan sehat yang diberikan partai yang dipimpin Muhaimin Iskandar ini diolah sendiri di dapur DPC PKB Inhil.
Ketua RT 05, Masri mengungkapkan terimaksihnya karena pada kesempatan kali ini, giliran warga RT nya yang menjadi sasaran PKB Berbagi.
"Saya selaku Ketua RT setempat mengucapkan terima kasih kepada Ketua beserta Pengurus PKB Inhil yang telah mendatangi rumah warga kami satu persatu serta mendatangi TPQ di RT kami untuk diberikan santapan berbuka puasa," ujar Masri.
Ia pun berharap, kegiatan yang sudah berlangsung selama tiga kali ramadan ini akan terus dilaksanakan hingga ramadan-ramadan seterusnya.
.png)

Berita Lainnya
SMSI Bengkalis Terbentuk. Siap Bersinergi Bangun Daerah Sebagai Konstituen Dewan Pers
PKB Riau Sumbangkan Face Sheild ke Puskesmas Simpangtiga, dr Leni: APD Kami Masih Kurang
Bawaslu Inhil Turun ke Jalan Bagikan Masker Gratis
Prostitusi Berkedok Kawin Kontrak di Kawasan Puncak Bogor, Pelanggannya Turis Arab
Jum'at Barokah, Polres Inhil Bebagi Nasi Kotak untuk Pengulung dan Petugas Kebersihan
Tradisi Sambu Group dan YBDA Bagikan Biskuit Lebaran
Direktur RSUD Apresiasi Kepedulian PKB Inhil Terhadap Tenaga Medis
PWI Inhil Bagikan Paket Sembako kepada Warga Kurang Mampu
Inilah Syarat Caketum PWI Pusat yang Ditetapkan SC Kongres Persatuan. Dua Pengurus PWI Banten Boleh Memilih
Innalilahi, Istri Bupati Rohil Wafat
PT SRL Peduli, Manajemen dan Karyawan Bakti Sosial di Desa Teluk Kiambang
PWI Riau Potong 7 Hewan di Idul Adha 1446 H