Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
12 November 2025
Pulanglah, Ali…
16 Oktober 2025
Dinas Koperasi dan UMKM Inhil Sambut Kunjungan Kemenkumham Provinsi Riau
INHIL, - Dinas Koperasi dan UMKM Inhil menerima kunjungan Kemenkumham Provinsi Riau dalam rangka silaturahmi dan meningkatkan sinergitas dan konsolidasi dengan Kementerian/Lembaga Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (UKM) Inhil di Kantor Koperasi dan UMKM Inhil Jalan Swarna Bumi Tembilahan, Rabu (3/8).
Kadis Koperasi dan UMKM Inhil, Ir H Ilyanto MT menyampaikan menyambut hangat kedatangan Kemenkumham Provinsi Riau yang membincangkan bahwa saat ini pegiat UMKM perlu data yang signifikan agar para usaha masyarakat terdata dengan benar.
“Keinginannya agar kemenkumham Provinsi Riau juga membangun dan turut serta menjalin sinergitas, terlebih saat ini Koperasi dan UMKM Inhil sedang menggalakan giat Pembuatan NIB yang puncaknya akan di gelar jemput bola ke daerah masing-masing,” ucap Ir H Ilyanto MT.
Ia berharap dengan adanya kunjungan ini akan menumbuhkan inspirasi, inovasi dan motivasi kepada seluruh masyarakat untuk menciptakan berbagai macam kreativitas yang berkualitas dan unik.
“Tentu diharapkan bisa mewujudkan kemandirian usaha, memperluas jaringan pemasaran yang akan berimplikasi pada peningkatan pendapatan, lapangan kerja, serta mengurangi kemiskinan,” tuturnya.
Sumber : Indovizka / Editor
: Fy
.png)

Berita Lainnya
Fraksi PDI P Minta Pemprov Riau Fokus Pemulihan Ekonomi di APBD P
Gubri Harap Gerakan Pramuka Riau Semakin Maju
Buka Bimtek SIAP, Wardan Harapkan Puskesmas di Inhil Evaluasi dan Tingkatkan Kinerja
Sekda Inhil Pimpin Rapat RUPS PD BPR Gemilang
Ini Penjelasan dan Harapan Bupati Inhil HM Wardan Terkait New Normal
Bupati Inhil Buka Forum RPJMD
Bupati Inhil Pinta OPD Terkait Mendata Penderita Bibir Sumbing dan Katarak Hingga Ketingkat Desa
Hadiri Penutupan E-Sport, Bupati Inhil Apresiasi AMMI
Taja Penyuluhan Keamanan Pangan Bagi IRTP, Dinkes Hadirkan Zulaikhah Wardan Sebagai Narasumber
Zulaikhah Wardan Inhil Terima Penghargaan MKK
Iwan Taruna Ketua DPRD Inhil Dukung Asta Cita Ketahanan Pangan Nasional di Rakoor Ketahanan Pangan Bersama Desa Se-Inhil
Realisasi Belanja Daerah dan Transfer APBD 2019 Inhil Rp1,9 Triliun