Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
4 Fraksi Bacakan Pandangan, 3 Serahkan Langsung dan 1 Tidak Ada
INDOVIZKA.COM - Rapat Paripurna DPRD Kampar dengan agenda Pandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Kampar, Senin (24/10/2022) malam, berjalan lancar meskipun sempat molor dari jadwal akibat tingkat kehadiran Anggota DPRD masih belum mencukupi.
Dari pantauan di Ruang Rapat Paripurna tersebut, Rapat itu dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kampar didampingi Wakil Ketua Tony Hidayat, Repol.
Dalam Rapat Paripurna tersebut, sesuai dengan jadwal dan agenda bahwa Pandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Kampar. Faisal dalam kesempatan itu menyampaikan dan mempersilahkan Juru Bicara masing-masing Fraksi untuk menyampaikan Pandangannya.
Fraksi Gerindra tidak membacakan Pandangan Umum terhadap 2 Ranperda Kabupaten Kampar tahun 2022 yakni terdiri dari Ranperda Penataan Keuangan Daerah dan Ranperda Kabupaten Layak Anak serta Revisi Tata Tertib DPRD Kampar.
Fraksi Gerindra menyerahkan Pandangan Umum secara langsung kepada Pimpinan Rapat Paripurna oleh Jubir Nawawi.
Fraksi Demokrat melalui Jubir nya Juswari Umar Said menyampaikan secara langsung bahwa Fraksi nya menyetujui pembahasan terhadap 2 Ranperda yang sedang dibahas DPRD Kampar untuk dilanjutkan ketahap selanjutnya.
Fraksi Golkar dibacakan langsung oleh Agus Candra yang juga intinya menyetujui seluruh Ranperda untuk dibahas pada tahap berikutnya.
Fraksi PKS tidak ada menyampaikan sama sekali, meskipun sudah dipanggil beberapa kali namun tidak merespon.
Fraksi PPP melalui Jubir nya Habiburrahman membacakan Pandangan Umum nya dan juga bersikap sama terhadap Fraksi lainnya.
Fraksi PAN melalui Jubir nya Zulpan Azmi juga menyampaikan hal yang sama pada prinsipnya menyetujui dan meminta kepada seluruh Anggota DPRD Kampar untuk melanjutkan pembahasan pada tahap selanjutnya.
Fraksi Nasdem melalui Jubir Efrinaldi juga menyampaikan hal yang sama.
Terakhir, Fraksi PDIP melalui Jubir Rofi Siregar yang tidak dibacakan karena mempersingkat waktu.
Dari Pandangan Umum yang membacakan terdiri dari Fraksi Golkar, PAN, PPP dan Nasdem. Sedangkan Fraksi yang menyerahkan tidak membacakan Pandangan Umum terdiri dari Demokrat, Gerindra, PDIP.
Sementara itu, Fraksi PKS sama sekali tidak tampil baik membacakan maupun menyerahkan Pandangan Umum terhadap 2 Ranperda DPRD Kampar tahun 2022.
.png)

Berita Lainnya
Wacana Pemko Pekanbaru Bangun Alun-alun Tunggu FGD
Prihatin Banjir Pekanbaru, Syahrul Aidi Siap Perjuangkan Anggaran Penanganan di APBN
Jelang Peresmian, Bupati Tinjau Persiapan Gedung Perpustakaan dan Musium Kelapa Inhil
Rumah 2 Tingkat di Tampan Ludes Dilalap Si Jago Merah
Cegah Covid, Polda Riau dan Forkopimda Semprot Jalan dengan Disinfektan
Pembangunan Infrastruktur Akan Jadi Fokus Pemkab Kuansing di 2024
Ditanya Kontingen Kampar di Porprov Riau, Ini Kata Kamsol
Wabub Inhil Ingatkan Jemaah Lansia Jangan Sampai Terpisah Rombongan Saat Tawaf
Bupati dan Wakil Bupati Indragiri Hilir Terpilih, Herman dan Yuliantini, Ikuti Gladi Pelantikan di Jakarta
Bupati Zukri Ikuti Prosesi Mandi Balimau Sultan
Pj. Bupati Inhil Lantik & Ambil Sumpah / Janji Jabatan Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama di di Lingkungan Pemkab Inhil Th. 2024
Temui Menkeu Sri Mulyani, Gubri Wahid Bahas Tunda Bayar dan Kondisi Fiskal