Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Komisi II DPRD Inhil Tindak Lanjuti Laporan Masyarakat Enok
INDOVIZKA.COM - Menindak lanjuti laporan masyarakat terkait dugaan penutupan akses keluar masuknya hasil pertanian masyarakat oleh PT. PELITA WIJAYA PRAKARSA (PWP) yang berlokasi di Parit Risa, Desa Pengalihan Enok, Kecamatan Enok, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil).
Komisi II DPRD Inhil dipimpin Ketua Komisi Ir.H. Amd Junaidi An, M.si, Wakil Ketua H.Taufik Hidayad, SH, Anggota H. Samsidik bersama rombongan dari Dinas Perkebunan Inhil,Tim Pengawasan, Polsek, Babinsa serta masyarakat turun ke lokasi PT. PWP dan selanjutnya melakukan peninjauan terhadap dugaan penutupan parit oleh perusahaan tersebut.
Kehadiran Ketua Komisi II, Ir.H. Amd Junaidi An, M.si, Wakil Ketua H.Taufik Hidayad, SH, Anggota H. Samsidik bersama rombongan dari Dinas Perkebunan Kab. Inhil, Tim Pengawasan, Polsek, Babinsa serta masyarakat disambut GM PT PWP David didampingi anak buahnya.
Ketua komisi II, Ir.H. Amd Junaidi An, M.si menyampaikan maksud kehadiran Komisi II ke lapangan merupakan tindak lanjut laporan dan keluhan masyarakat sekitar yang diterima secara tertulis, langsung dan bahkan melalui telepon terkait dugaan penutupan akses parit oleh perusahaan.
“Kehadiran kami disini untuk melihat secara langsung ke lapangan secara Faktual fisiknya seperti apa, atas laporan warga sekitar terkait dugaan penutupan akses keluar masuknya hasil komoditi pertanian masyarakat dan juga diduga perusahaan tidak bersahabat dengan masyarakat ,” ungkapnya.
.png)

Berita Lainnya
BUPATI KASMARNI TEPATI JANJI, PEMKAB BENGKALIS UMUMKAN PENERIMA BEASISWA 2024
Pagi Ini Pemda Kampar Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2025 di Kawasan WFC Bangkinang
Vaksinasi untuk Masyarakat Pekanbaru Diperkirakan Maret
Kapolsek Pangkalan Lesung Patroli Pasar Jelang Hari Raya Idul Fitri
Genjot Prestasi Atlet, RIS Pekanbaru Gandeng Pelatih Nasional
Kunker ke Bumdes Lancang Kuning Inhil, Ini Kata Kadis PMD Riau
Heboh Ada Warga Positif Covid-19, Ini Kata Kadiskes Meranti
Mubes I IKA-IPMK Medan Berjalan Lancar
Sekda Riau: Inspektorat Jangan Tidur dan Diam seperti Tak Berdosa
Plus Minus Swastanisasi Sampah di Pekanbaru, Dewan: Lihat Mana yang Lebih Besar
Lagi, Positif Covid-19 di Riau Bertambah 1 Kasus, Total 35 Pasien
Positif Covid-19 di Riau Jadi 7 Orang, 1 Diantaranya dari Pelalawan