Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
3 Fakta Menarik di Balik Lagu Aisyah Istri Rasulullah
JAKARTA - Lagu "Aisyah Istri Rasulullah" menjadi perbincangan di dunia maya.
Lagu tersebut menguasai trending YouTube Indonesia dengan berbagai versinya di pekan ini.
Lantas, apa yang spesial dari lagu tersebut?
Berikut tiga fakta menarik di balik lagu Aisyah Istri Rasulullah yang merajai tangga lagu di YouTube:
- Azizah Salsha Dituduh Selingkuh, Pratama Arhan: Sudah Lumayan Lama Saya Diam
- Isi Wasiat Dorce Gamalama Semasa Hidup soal 'Uruslah Aku'
- Enam Film dan Drama Korea Tayang Februari 2022 di Viu
- Putri Marino Bicara Sandwich Generation, dari Beban jadi Pengorbanan
- Salma Hayek Selfie Tanpa Makeup Ini Rahasia Wajah Glowingnyas
1. Pertama kali muncul 2017
Lagu "Aisyah Istri Rasulullah" pertama kali muncul pada 2017. Band asal Malaysia bernama Projector yang membawakan lagu ini.
Namun, versi asli lagu ini sebenarnya berjudul "Aisyah (Satu Dua Tiga Cinta Kamu)".
Lirik lagu ini memang bercerita tentang seorang perempuan bernama Aisyah.
Namun, bukan sosok Aisyah istri Nabi Muhammad SAW.
2. Hadir dalam versi religi
Lagu "Aisyah" dalam versi religi akhirnya muncul pada Agustus 2017.
YouTuber Malaysia bernama Mr Bie yang mempopulerkannya di akun Vitaminbie.
Mr Bie mengemas ulang lagu "Aisyah" ini dengan beberapa perubahan.
Perubahan paling mencolok tentu saja ketika liriknya diganti menjadi " Aisyah Istri Rasulullah".
Uniknya, Mr Bie terinspirasi mengcover lagu tersebut karena istrinya secara kebetulan bernama Aisyah.
3. Pengubahan lirik disesuaikan untuk Indonesia
Ketika akhirnya lagu "Aisyah Istri Rasulullah" mendulang kesuksesan di Indonesia, Mr Bie turut mengapresiasi.
Ia justru berpesan agar lagu tersebut bisa dijadikan bahan pelajaran untuk anak-anak mempelajari sosok Aisyah.
Dalam sebuah unggahan di Instagramnya, Mr Bie juga menyatakan bahwa pengubahan lirik di lagu itu disesuaikan untuk Indonesia.
Ia tak ingin lirik lagunya menjadi salah makna. Ada beberapa kata dalam lirik yang ditakutkan salah makna oleh netizen.
Oleh sebab itu ia memberikan klarifikasi agar tidak menyalahi hadits dan riwayat nabi.
.png)

Berita Lainnya
Hasil Autopsi, Vanessa Angel Meninggal Karena Benturan Keras di Dada dan Kepala
Innalillahi Wainna Ilaihi Rajiun, Rano Karno Berduka
Dikabarkan Mualaf, Ini Kata Hotman Paris
10 Rekomendasi Film Romantis untuk Hari Valentine
Enam Film dan Drama Korea Tayang Februari 2022 di Viu
Fokus Kasus Prostitusi CA, Polisi Belum Jadwalkan Pemanggilan Artis Lain
Deretan Artis Tanah Air yang Punya Bodyguard, dari Syahrini hingga BCL
Dwiki Dharmawan Persembahkan Anagnorisis, Medium Dialog dan Diplomasi Budaya
Meninggal Dunia, Rony Dozer Ditemukan Warga Tak Bergerak di Teras Rumah
Tips Pilih Hadiah Hari Valentine buat Pacar, Bestie, Keluarga, atau Siapa Saja
Hasil Autopsi, Vanessa Angel Meninggal Karena Benturan Keras di Dada dan Kepala
Artis RZ Ditangkap saat Konsumsi Ganja di Rumah