Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Positif Covid-19 di Riau Tambah 206 Kasus, 200 Pasien Dinyatakan Sembuh
PEKANBARU - Kasus terkonfirmasi Covid-19 di Riau per 26 November 2020 terdapat penambahan 206 kasus. Turun sedikit dari sebelumnya 236 kasus.
Dengan begitu, maka total kasus keseluruhan sejak pandemi melanda Bumi Lancang Kuning pada Maret lalu naik menjadi 19.335 orang.
Kemudian berdasarkan data yang dirilis Kementerian Kesehatan, dilaporkan juga di Riau terdapat 200 pasien yang dinyatakan sembuh. Terjadi peningkatan dari hari sebelumnya hanya 156 pasien, sehingga total menjadi 16.769 orang.
Sedangkan kabar dukanya, hari ini di Riau terdapat 4 pasien yang meninggal dunia. Sehingga total ada 428 orang. pasien Covid-19 yang wafat akibat Covid-19.
Sementara secara nasional, per hari ini terdapat penambahan 4.917 kasus baru, atau terjadi penurunan dari sebelumnya 5.534 kasus. Sehingga total menjadi 516.753 orang.
Sedangkan kabar baiknya, pasien Covid-19 yang dinyatakan sembuh di Indonesia sebanyak 3.842 orang. Sehingga total keseluruhan pasien yang dinyatakan sembuh di Indonesia sebanyak 433.649 orang.
Terakhir di laporkan juga, kabar dukanya hari ini terdapat penambahan 127 pasien yang meninggal dunia, dari sebelumnya 114 orang. Sehingga total sudah 16.352 pasien wafat akibat virus dari Wuhan China itu.
Berita Lainnya
Penelitian Denmark: Subvarian Omicron BA.2 Lebih Menular dari Varian Omicron Asli
China Beri Izin Edar Obat Covid-19 di Tengah Merebaknya Varian Omicron
Dinkes Inhil Laksanakan Pertemuan Peningkatan Kapasitas Tenaga Kesehatan Analisis Puskesmas dan RSUD
CEO Novavax Umumkan Vaksin Covid-19 Buatannya Dapat EUA di Indonesia
Tak Hanya Jangka Panjang, Alhkohol Juga Berdampak Dalam Jangka Pendek
Dinkes Inhil Ingatkan Orangtua Pentingnya Imunisasi Untuk Kesehatan Anak
Jemput Bola, BPJS Gelar MCS di PKM Tembilahan Hulu
Maksimalkan Pembangunan Puskesmas Kempas Jaya, Dinkes Inhil : Perjuangannya Tidak Mudah
Bupati Inhil Ajak Masyarakat Ikuti Bakti Sosial Operasi Katarak Gratis dari Baznas Inhil
Masyarakat Inhil Bisa Urus Turun Kelas BPJS Kesehatan, Begini Caranya
Warga Inhil Dihimbau Waspada Virus Corona
Cara Menjaga Kesehatan Mental Anak yang Perlu Orang Tua Ketahui