Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Polresta Pekanbaru Berhasil Tangkap 6 Tahanan yang Kabur Serta 3 Pelaku yang Ikut Membantu
PEKANBARU (INDOVIZKA) - Polresta Pekanbaru berhasil menangkap 6 dari 7 tahanan Rutan Polresta Pekanbaru yang melarikan diri pada Senin (7/12/2020). Keenam tahanan tersebut adalah MF (26), GR (39), AF (27), SM (35), AH (33) dan RA (30).
Kapolresta Pekanbaru Kombes Pol Nandang Mu'min Wijaya mengatakan, petugas juga menangkap 3 pelaku lainnya yang ternyata membantu 7 tahanan tersebut melarikan diri.
"Ada 3 pelaku yang membantu tahanan Polresta Pekanbaru yang kabur. Mereka sudah kami tangkap," kata Nandang, Jumat (1/1/2021).
Pelaku berinisial FB dan RP berperan memantau keadaan Mapolresta Pekanbaru dan turut serta memfasilitasi kendaraan dan alat pemotong besi untuk melarikan diri para tahanan. Dan satu pelaku lainnya berinisial MRP berperan menerima alat yang digunakan untuk memotong terali besi dari FB.
"Saat dilakukan penangkapan terhadap 3 pelaku yang membantu para tahanan kabur tersebut ditemukan juga narkotika. Selanjutnya para pelaku dibawa ke Polresta Pekanbaru guna pengembangan dan proses hukum lebih lanjut," pungkasnya.
"Jadi tinggal satu tahanan Polresta Pekanbaru yang belum tertangkap. Sampai saat ini kami masih akan terus mengejarnya," pungkasnya.
.png)

Berita Lainnya
PT Arara Abadi Diduga Kangkangi Putusan MA, Kelompok Tani Sengeri Sanggam Bertuah Meradang
Bapenda Luncurkan Website SIDAPA,Sebagai Transparansi Pendapatan Daerah
Tim Jaksa Eksekutor Kejari Rohil Berhasil Tagih Pidana Denda Kasus Korupsi Dana Media
Piola Juningsih Bayi Tak Punya Anus akan Dioperasi di Pekanbaru
Tidak Punya KIS BPJS Kesehatan, Warga Inhil Ini Andalkan Jampi-jampi Saat Sakit
Warga Rohil Tewas Kesetrum Listrik Saat Pindahkan Tenda Akikah
Sebagai Bentuk Perlindungan, Yayasan Nurul Huda Daftarkan Tenaga Pengajar BPJS Ketenagakerjaan
PT RSUP Terkena Dampak Kelangkaan Kelapa, Sesuaikan Jumlah Tenaga Kerja
Koordinator TA Bawaslu RI Buka Kegiatan Forum Literasi Keterbukaan Informasi Publik Pengawasan Pemilu dan Pemilihan di Universitas Pahlawan TT Bangkinang
Wardan Jadi Kepala Daerah Pertama di Riau Raih Anugerah Kebudayaan PWI Pusat
Bupati Support Kegiatan Pramuka Inhil Semprot Fasum dan Sarana Ibadah
Kerja Keras Berbuah Manis, Pekanbaru Terima Sertifikat Adipura dari Menteri LHK