Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Lahan Cik Puan Diserahkan Pemprov Riau ke Pemko Pekanbaru, 30 April Teken BAST
PEKANBARU (INDOVIZKA) - Lama terbengkalai terkait kepemilikan lahan, aset Pasar Cik Puan akhirnya diserahkan oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau ke Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru.
Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Pekanbaru Syoffaizal mengatakan, dari pertemuan antara Pemprov Riau dan Pemko Pekanbaru di hadapan KPK, ada sembilan aset yang diserahkan ke Pemko Pekanbaru. Salah satunya adalah Pasar Cik Puan di Jalan Tuanku Tambusai.
"Secara kebijakan sudah diserahkan, namun administrasi menyusul," kata Syoffaizal, Senin (26/4/2021).
Penyerahan aset Pasar Cik Puan itu bersamaan dengan sejumlah aset Pemprov Riau lainnya. Syoffaizal mengatakan, total ada 13 aset yang diusulkan ke pemprov untuk diserahkan kepada Pemko Pekanbaru.
Namun, dari jumlah itu, yang disetujui oleh Gubernur Riau hanya sembilan aset. Sementara itu, Pemko Pekanbaru juga menyerahkan empat aset kepada Pemprov Riau. Empat aset yang diusulkan itu disetujui untuk diserahkan ke Pemprov Riau.
Ia menambahkan, penyerahan aset secara administratif direncanakan pada akhir bulan April. "Tanggal 30 April ini direncanakan akan dilakukan BAST (berita acara serah terima)," jelasnya.
.png)

Berita Lainnya
Kejari Bengkalis Lelang 150 Unit BB Dalam Waktu Dekat
Bupati Inhil Apresiasi Pengukuhan dan Pelantikan Pengurus PSMTI Periode 2025–2029
Terkait Surat Bupati Sukiman Berisi Instruksi, Kelmi: Jangan Tebar Hoax dan Buat Gaduh
Dua Plt Kadis Dicopot, Ini Penjelasan Sekda Inhu
Dukung Penanganan Karhutla, Pemda Inhil Terima Penghargaan dari Pemprov Riau
Mantapkan Langkah Maju Pilgub, Pasangan Cagubri Wahid-SF Hariyanto Minta Tunjuk Ajar LAM Riau
Upaya Praperadilan Plt Bupati Bengkalis Dinilai Modus Lepas dari Jeratan Hukum
Ijab Kabul di Lapas, Pasangan Pengantin di Tembilahan Menangis Bahagia
Nasabah Non Muslim Dukung Konversi BRK Jadi Bank Syariah
Hasil PSU Desa Ringin Inhu, Rajut Raih 93 Suara, Ridho 198
Masa Jabatan Sukiman Berakhir Hari Ini, Gubri Tunjuk Abdul Haris Plh Bupati Rokan Hulu
Penumpang Speed Boat Ditawarkan Vaksinasi Gratis di Pelabuhan Pelindo Tembilahan