Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Cuaca Ekstrem Landa Riau Selama 3 Hari, Ini Sebarannya
INDOVIZKA.COM- Potensi cuaca ekstem bisa melanda Provinsi Riau selama tiga hari ke depan. Hujan lebat dapat disertai angin kencang dan petir.
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) telah mengeluarkan peringatan dini. Seperti dikatakan petugas BMKG Stasiun Pekanbaru, Sanya Gautami, dalam tiga hari ke depan, hujan lebat disertai angin kencang bisa melanda beberapa wilayah.
"Hari ini waspada potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang terjadi di sebagian wilayah Kabupaten Kuantan Singingi, Pelalawan dan Indragiri Hilir pada sore, malam dan dini hari," ungkapnya, Senin (17/10/2022).
Kemudian pada Selasa (18/10/2022), hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang diperkirakan akan melanda Indragiri Hulu, Indragiri Hilir, Siak, Kepulauan Meranti, Pelalawan dan Bengkalis pada siang, sore dan malam.
Lalu Rabu (19/10/2022), waspada potensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai petir dan angin kencang terjadi di sebagian wilayah Kabupaten Indragiri Hulu, Indragiri Hilir, Kepulauan Meranti, Kuantan Singingi dan Pelalawan pada malam dan dini hari.
.png)

Berita Lainnya
Sudah 84.122 Pegawai di Riau Terima THR
Berkeliaran di Depan Rumah, Warga Pelalawan Serahkan Kukang ke BBKSDA Riau
DPRD Riau Desak Pemerintah Bentuk Perda Larangan LGBT
Penutupan SPBU Apung di Inhil Berdampak Terhadap Aktifitas Transportasi Laut
Pemprov Riau Salurkan Bantuan 79 Unit Kapal Nelayan
Status Siaga, Hampir 32 Hektare Lahan di Pekanbaru Terbakar
403 Hotspot Terdeteksi di Pulau Sumatra
Bengkalis Jadi Daerah Paling Banyak Kasus Karhutla
Kabar Gembira, Jembatan Rusak di Pulau Kijang Akan Segera Dibangun
Warga Geruduk Warung Remang-Remang di KM 2 Pangkalan Kerinci
9.528 Napi Akan Diusulkan Dapat Remisi Kemerdekaan
Bernilai Miliyaran, Proyek Pembangun Turap di Inhu Mangkrak