Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Hadiri Rapat Paripurna DPRD, Bupati Inhil HM Wardan Serahkan LKPJ Tahun 2022
TEMBILAHAN, INDOVIZKA.COM- Bupati Indragiri Hilir HM Wardan menghadiri Rapat Paripurna Ke - 4 Masa Persidangan I Tahun Sidang 2023 DPRD Kab. Inhil yang di laksanakan di ruang paripurna DPRD Kab. Inhil Jl. Soebrantas Tembilahan, Senin 3 April 2023.
Rapat Paripurna dipimpin Wakil Ketua III DPRD Kab. Inhil Andi Rusli, dengan didampingi Wakil Ketua I dan Wakil Ketua II serta diikuti 24 anggota DPRD Kabupaten Indragiri Hilir.
Turut hadir dikesempatan ini unsur Forkopimda Asisten 1 Setda Kab. Inhil serta kepala OPD di lingkungan Pemkab. Inhil.
Agenda rapat paripurna ke -12 ini sendiri adalah penyampaian Pidato Pengantar Bupati Indragiri Hilir Terhadap Laporan Keterangan pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Indragiri Hilir Th. 2022.
Dalam pidatonya Bupati Inhil HM. Wardan menyampaikan bahwa penyampaian kinerja yang tertuang dalam laporan keterangan pertanggungjawaban (LKPJ) ini merupakan cerminan akumulasi dari seluruh capaian kinerja dan prestasi di Th. 2022.
"Penyelengaraan pemerintahan daerah secara keseluruhan diarahkan pada upaya pencapaian / perwujudan visi pembangunan yang telah disepakati bersama dalam RPJMD Kab. Inhil Th. 2018-2023, yakni kejayaan inhil yang semakin maju bermarwah dan bermartabat," ucap bupati.
Sebelum mengakhiri pidatonya Bupati Inhil juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh anggota DPRD, jajaran Forkopimda dan seluruh perangkat daerah atas dukungan, partisipasi, dan kerjasamanya dalam melaksanakan pembangunan dan menjalankan roda pemerintahan selaselamama Th. 2022.(Adv)
.png)

Berita Lainnya
Sekda Bahas KUA-PPAS TA 2021 dengan Banggar DPRD Kampar
Ribut Dana Safari Ramadhan, DPRD Riau Minta Gubri dan Wagubri Utamakan Kepentingan Rakyat
Banggar DPRD Riau: Pengangguran Turun, Kesejahteraan Membaik
Pengamat Kebijakan Publik Sebut asyarakat Harus Tuntut DPRD Riau Atas Pembohongan Publik
Hari Ini Hj Aida Muslimah Dilantik Anggota DPR RI Dapil Kalsel, Ini Harapan Sekum PW KBB Riau
Anggota DPRD Inhil Iwan Taruna Serahkan Bantuan Korban Kebakaran di Sialang Panjang
Dewan PKB Inhil Serahkan Bilik Sterilisasi untuk Mandah
H. Abdul Wahid Ajak PT. Pulau Sambu Berdayakan Petani Kelapa
Kuasa Hukum Aldiko Jelaskan Status Gugatan ke Mahkamah Partai PKB
Komisi II DPRD Minta Disbun dan Perizinan Evaluasi IUP Pola Kemitraan
DPRD Riau Minta Pemprov Riau Perketat Pengawasan Distribusi Hewan Kurban
Wakil Ketua Syaiful Ardi Hadiri Penyerahan Penghargaan WTP dari BPK RI