Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Lahir Saat Pandemi, Bayi Ini Diberi Nama Corona
CIANJUR - Lahir di tengah pandemi virus Corona (Covid-19), bayi pasangan Ramdan Apriana (32) dan Indriasari (34) warga Kampung Kuta RT 03 RW 06, Desa Mangunkerta, Kecamatan Cugenang, Cianjur, diberi nama Nara Fatimah Corona.
Bayi perempuan itu lahir tanggal 30 April 2020 memiliki berat tiga kilogram dan panjang 50 centimeter.
Ramdan mengatakan memberikan nama tersebut bukan bertujuan mengartikan yang menjurus ke penyakit, tetapi lebih tertuju kepada arti sebuah mahkota.
“Sebetulnya kami sebagai orang tua ingin memberikan nama yang baik dan tidak asal-asalan. Tapi bagi saya penamaan Corona itu artinya mahkota sehingga wanita yang bertahta,” ujarnya.
Menurut Ramdan, keluarganya pun menerima dan berbahagia dengan hadirnya anggota keluarga baru tersebut.
“Harapan saya sangat besar untuk anak, saya mendoakan anak saya kelak tentunya berguna bagi agama, bangsa dan negara. Saya merasakan sebagai orang tua, ketika melahirkan bisa selamat di tengah pandemi ini tapi ternyata alhamdulillah lancar,” ungkapnya. (kim/radarcianjur)
.png)

Berita Lainnya
BPK Riau Koordinasi dengan Pusat Terkait Pegawai Korupsi
Viral Video Mobil Wapres Diisi Pakai Jerigen, Setwapres Ungkap Alasannya
Mantan Istri UAS Jualan Rendang, Begini Sambutan Netizen
Viral, Foto Petugas Satpol PP dengan Sepeda Brompton Seharga Rp 90 Juta
Viral Murid Nikahi Bu Guru SMA, Perbedaan Usia Jadi Sorotan Warganet
Dituding Pungut Biaya Bagi Penerima Sembako, Begini Kata Kades Igal
Dituding Pungut Biaya Bagi Penerima Sembako, Begini Kata Kades Igal
Masker Langkah, Pengatur Lalu Lintas Ini Pakai Galon Bekas Buat APD
Heboh! Jenazah PDP Covid-19 Jatuh dan Keluar dari Peti Saat Dimakamkan
Viral Air Mineral Tinggi Zat Besi, Ini Kata BBPOM Pekanbaru
Viral, Foto Petugas Satpol PP dengan Sepeda Brompton Seharga Rp 90 Juta
Nasabah BRI Mendadak Geger Lantaran Dapat Transferan Misterius Rp 600 Ribu