Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Rapid Test saat Car Free Day, Petugas Temukan 5 Orang Reaktif
JAKARTA - Pusdokkes Polri hari ini, Minggu (21/6/2020) menggelar rapid test gratis di lokasi Car Free Day di Jakarta. Hasilnya, 5 orang dinyatakan reaktif.
"Rapid test tadi yang ikut tes 600 orang. Reaktif 5 orang," kata Kapusdokkes Polri, Brigjen Rusdianto saat dihubungi, Minggu (21/6/2020).
Hasil rapid test lima orang yang reaktif itu, kini ditindaklanjuti dengan swab test. Polri juga akan menindaklanjuti hasil tes PCR yang dilakukan di RS Polri.
"Sudah diswab dan pemeriksaan PCR di RS Polri Sukanto, nanti hasilnya akan di telepon masing-masing dan ditangani sesuai hasilnya," ujarnya.
Rapid test gratis yang digelar Polri hari ini dilakukan merupakan rangkaian peringatan HUT Bhayangkara ke-74. Selain di Jakarta, kegiatan serupa juga dilakukan di wilayah lain.
"(Ini) hari kedua, di seluruh Indonesia. Tiap-tiap Polda ada," kata Rusdianto kepada wartawan di lokasi.(*)
Berita Lainnya
Sepanjang Januari 2020, 10 Warga Rohul Positif Terinfeksi DBD
Kasus DBD di Pekanbaru Sudah Capai 77 Kasus
Dinkes Inhil Laksanakan Pertemuan Tatalaksana Bayi lahir dari Ibu yang Positif HIV dan Syphilis bagi Dokter Fasyankes
WHO: Vaksin yang Ada Saat Ini Mampu Atasi Varian Omicron
Dua Pasien Positif Covid-19 Inhil Dinyatakan Sembuh
Angka Kesembuhan Tinggi, Kasus Positif Covid-19 di Riau Terus Turun
10 Gejala Kadar Gula Darah Tak Terkontrol, Bisa Jadi Sulit Mendengar
Komitmen Turunkan Angka Stunting, Pemkab Inhil Lakukan Ini
Dinkes Inhil Komitmen Berikan Pelayan Kesehatan Kepada Ibu Hamil
Ini Rahasia Cantik Tanpa Skincare, Pakai Bahan Ini agar Wajah Glowing Putih Berseri
Deteksini Dini HIV Pada WBP, Dinkes Lakukan Skining HIV di Lapas Kelas IIA Tembilahan
Kenaikan Iuran BPJS Kesehatan Diminta Batal Demi Kepastian Hukum