Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Anggota DPRD Riau Tinjau Beberapa Ruas Jalan Provinsi di Inhil
INDOVIZKA.COM- Anggota DPRD Riau, H Dani M Nursalam, S.Pi, M.Si bersama Kepala UPT Wilayah IV Dinas PU Provinsi Riau meninjau beberapa ruas jalan provinsi yang ada di Kabupaten Indragiri Hilir, Rabu (12/08/2020).
Diantaranya jalan provinsi yang ada di Desa Lintas Utara, Desa Nusantara Jaya. Selanjutnya jalan provinsi di Kelurahan Sungai Beringin dan ruas jalan Sungai Luar menuju Sungai Empat.
"Insyallah 2020 ini akan dilakukan peningkatan ruas jalan Sungai Beringin menuju Sungai Luar, dan insyallah 2021 peningkatan Jalan Sungai Luar menuju Sungai Empat juga akan dilanjutkan," kata H Dani M Nursalam, saat meninjau beberapa ruas jalan di Inhil.
Dani M Nursalam melalui Komisi IV DPRD Riau yang membidangi masalah infrastruktur berkomitmen mengawal dan memperjuangkan anggaran untuk pembangunan jalan-jalan provinsi yang ada di Negeri Seribu Parit. (*)
.png)

Berita Lainnya
Gubernur Riau Diminta Surati Bupati dan Camat Siaga Karhutla
DPRD Bengkalis Sampaikan Saran dan Masukan terhadap LKPJ Bupati TA 2023
Ranperda Pesantren DPRD Riau Selesai Juli 2021
DPRD Riau Akan Gelar Paripurna Pengunduran Diri Syamsuar Sebagai Gubernur Lusa
Pasca Pelantikan, Bupati Bengkalis Sampaikan Visi dan Misi pada Rapat Paripurna
Tak Ingin Silpa Besar, DPRD Riau Dukung Lelang Dini di APBD 2022
DPRD Riau Ajukan Dua Ranperda Informasi Publik dan Ketahanan Keluarga
Komisi VIII DPR Dukung Aktivitas Belajar Pesantren di Zona Hijau
Ketua DPRD Inhil Gelar Open House di Kediaman
Cegah Penyebaran Virus Corona, Legislatif Pekanbaru Dukung Penutupan Fasilitas Umum
Tanggap Darurat, Pansus BPBD Berkoordinasi ke Pusat untuk Susun Draft Ranperda
Banggar DPRD Bengkalis Berikan Rekomendasi terkait LKPJ Bupati TA 2023