Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Disdik Riau Bahas Rancangan Pergub Pendidikan Anti Narkoba di Kemendagri
PEKANBARU, (INDOVIZKA) - Peraturan Gubernur (Pergub) Riau tentang Integrasi Kurikulum Pendidikan Anti Narkoba pun telah dirancang, dan kini dibahas bersama Direktorat Produk Hukum Daerah Dirjen Otda Kemendagri.
Kepala Dinas Pendidikan Riau, Kamsol, mengatakan, Pergub tersebut diperbincangkan pada hari, Jumat (25/02/2022).
"Bersama Direktorat Produk Hukum Daerah Dirjen Otda Kemendagri, kita juga membahas muatan pendidikan pesantren dalam rancangan peraturan daerah tentang penyelenggaraan pesantren," ucap Kamsol.
Pada rapat tersebut, jelas Kamsol, ada beberapa catatan dari pihak Mendagri sebelum rangcangan Pergub itu menjadi Pergub.
Adapun saran dan masukan dari pihak Kemendagri dalam rapat tersebut, kata Kamsol, perubahan beberapa redaksional yang kiranya menyesuaikan dengan tata cara penyusunan peraturan.
"Tadi juga ada saran tentang fungsi koordinasi terkait dengan satuan pendidikan lainnya yang bukan menjadi kewenangan pemerintah provinsi, seperti Dikdas dan satuan pendidikan agama dan lainnya," ujar Kamsol. (*)
Berita Lainnya
Unisi Buka Penerimaan Mahasiswa Baru Gelombang I
Pemetaan Belum Tuntas, Pertemuan Terbatas di Sekolah Belum Bisa Dilanjutkan
Opsional, Kurikulum 2022 Tidak Ada Jurusan IPA, IPS dan Bahasa Bagi Siswa SMA
Musda IV LAMR Inhil Resmi Ditutup, Ini Harapan Bupati Wardan
Manajemen Pendidikan di Inhil Diminta Hentikan Aktivitas di Sekolah
Jadwal Terbaru Seleksi PPPK Guru Tahap II Mulai Besok 15 November
21 Tindakan Kekerasan Seksual Versi Permendikbud dan SE Dirjen Pendis Kemenag
Mendikbud-Ristek Nadiem: Sektor Pendidikan dan Ekonomi Saling Melengkapi
Nadiem Makarim: Indonesia Alami Krisisi Pembelajaran dalam 20 Tahun Terakhir
Dua Anggota Pramuka MTs Riyadhahtul Jannah Lulus Seleksi Jamnas XI 2022 ke Jakarta
Lantik 188 Kepala SMA/SMK dan SLB, Gubri Minta Laporkan Lapor jika Ada Oknum Pemeriksa Inspektorat Nakal
Jadwal UTBK SBMPTN 2020 Dibagi Dua Gelombang