Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Balita di Pelangiran Hilang Saat Bermain Sepeda di PT THIP
Indovizka.com,- Seorang Balita laki-laki berumur 2 tahun dikabarkan hilang saat bermain sepeda di areal rumah yang dekat dengan parit kanal milik PT. THIP di Kecamatan Pelangiran.
Balita tersebut merupakan putra dari Husmar Efendi dan Putri Aulia yang bekerja sebagai karyawan perawatan kebun Bintangur Afdeing 1.
Kejadian bermula saat korban bermain sepeda bersama kakak kandung dan temannya, sekitar pukul 11:40 Wib, Sabtu (7/01/2023).
Saat dikonfirmasi pada Senin, (9/01/2023) Kepala BPBD Inhil, Yusfik membenarkan bahwa mendapat laporan terkait hilangnya seroang anak yang diduga jatuh ke kanal.
“Berdasarkan keterangan ayah kandung korban yang diterima Kepala BPBD Inhil, sebelumya, korban masih terlihat bermain bersama kakak dan temannya. Namun beberapa saat kemudian, Korban sudah tidak terlihat di tempat bermain sebelumnya,” kata Yuspik.
Lanjutnya, menyadari anaknya hilang Husmar bersama Asron langsung melakukan pencarian di sekitar area rumah dan kanal tersebut.
“Setelah kurang lebih 30 menit pencarian, ditemukan sepeda korban di dalam kanal berjarak sekitar 20 meter dari tempat lokasi bermainnya," ungkapnya.
Sampai saat ini pencairan masih dilakukan pencairan bersama tim pimpinan unit dan keamaan beserta karyawan.
.png)

Berita Lainnya
Lagi, Warga Desa Sialang Panjang Jadi Korban Keganasan Buaya
Mahasiswa KKN di Inhu Ditemukan Tewas Tergantung di Rumah Kosong
4 Hari Terombang-ambing, Seorang Nelayan Rohil Ditemukan Selamat
8 Orang Diamankan Polisi Dalam Kerusuhan Pergudangan Platinum Pekanbaru
Tim Gabungan Temukan Jasad Siswa Tenggelam di Sungai Indragiri
Bea Cukai Tembilahan Musnahkan Barang Ilegal Senilai 7,6 Miliar
Seorang Pria di Siak Tewas Mengenaskan Diduga Diterkam Harimau
Pj Bupati Erisman Tinjau Musibah Longsor di Jalan Provinsi
Kasus Kecelakaan Laut Jadi Sorotan, Pengamat Hukum Beri Pesan Ini ke Masyarakat
Tembilahan Kebakaran, Api dengan Cepat Dapat Dipadamkan
Jembatan Sei Solok KM 183 Amblas, Polisi Lakukan Sistem Buka Tutup
Longsor di Jalan Lintas Inhil-Inhu, PUPR-PKPP Riau Turunkan Tim