Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Sepakat Tolak LGBT, MUI Riau Bersama Gubri Akan Sosialisasikan Bahaya LGBT Dimana Saja
INDOVIZKA.COM - Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Riau, Prof Ilyas Husti bersama Gubernur Riau bersepakat untuk mensosialisasikan bahaya LGBT dimanapun ada kesempatan.
Ia mengatakan, bahwa pihaknya bersama Gubernur dan Pemprov Riau sudah bersepakat untuk menolak perilaku menyimpang Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT).
"Kita sudah sepakat, dimana ada peluang, dimana ada tempat kita menyampaikan, kita akan sampaikan bahaya LGBT itu," kata Ilyas Husti, Jumat (17/2/2023).
Selain itu, ia juga meminta dan mengajak tokoh agama, tokoh adat, tokoh masyarakat untuk bersama-sama mensosialisasikan bahaya LGBT tersebut.
"Maka tiap safari-safari yang kita adakan baik bersama gubernur maupun sendiri-sendiri, bahaya LGBT jadi topik utama yang dibahas. Dalam rangka menjaga masyarakat tak terlibat," ulasnya.
Apalagi bagi generasi muda, kata Ilyas Husti, harus sangat menjauhi LGBT karena dampaknya akan sangat buruk.
Untuk diketahui, Gubernur Riau, Syamsuar saat ini sedang konsen untuk larangan dan bahaya LGBT. Dia sering melakukan sosialisasi bahaya LGBT dalam setiap kunjungan kerjanya.
.png)

Berita Lainnya
Mahasiswa Minta Jaksa Usut Dugaan Korupsi Eks Ketua DPRD Riau
1 Hektare Lahan Kosong di Jalan Tuanku Tambusai Terbakar
PUPR Pekanbaru Damai dengan Pelaku Penebang Pohon, DPRD Tanya Dasar Hukumnya
Respon Keluhan Nelayan, Kapolda Riau Kerahkan Bantuan Dua Kapal Polairud ke Bagansiapiapi
Tujuh Orang Positif Covid-19, Bupati Kampar Akui Masyarakat Abai dengan Prokes
Benda Mirip Bola Api Melintas di Pemukiman Warga Pekanbaru
Gubri Buka Rakor FKUB Regional Sumatera Perdana di Pulau Sumatera
Gubri Sudah Ajukan Calon Pjs Bupati 4 Kabupaten, Pelantikan 26 September
Kades Teluk Bunian Turut Serta Kerjakan Tugu Prasasti TMMD ke 111
Gubri Perpanjang Massa PPKM Hingga 31 Mei, Pintu Masuk Riau Tetap Dijaga
Perdana, Turnamen Domino Peringatan HPN Tingkat Riau Terapkan Peraturan Kejurnas Pordi
Tinjau Banjir Pekanbaru, Walikota: Maaf Atas Kelalaian Pemerintah di Masa Lalu