Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
15 Personil Dishub Kampar Siaga di 7 Titik Pasar Ramadhan, Pengunjung Harus Hati-Hati Saat Berkendaraan
BANGKINANG KOTA, INDOVIZKA. COM- Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar menempatkan sebanyak 15 personil untuk mengatur arus kendaraan saat berada di Pasar Ramadhan di Bangkinang Kota dan sekitarnya.
Sebanyak 15 personil Dishub Kampar ini telah disiagakan di Tujuh (7) titik lokasi Pasar Ramadhan 1445 H setiap hari nya.
"Ada 15 personil kita siagakan di 7 titik Pasar Ramadhan setiap harinya," ujar Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kampar Refizal yang dihubungi melalui Sekretaris Kholis Febriyasmi, Rabu (13/03/2024) sore.
Disebutkannya, bahwa personil Dishub yang telah disiagakan di tempat tugas di lokasi Pasar Ramadhan yakni di Simpang Sisingamangaraja, Simpang Tapak Lapan, Simpang Ramayana, Simpang DI Panjaitan-Agussalim, Simpang Datuk Tabano-Agussalim, Pasar Kuok dan Air Tiris.
"Pedagang memang telah ditempatkan di tempat yang disediakan pinggir ruas jalan mulai depan Ramayana sampai Simpang Datuk Tabano-Agussalim," sebutnya.
Kholis juga mengimbau bagi pengendara kendaraan roda dua untuk agar berhati-hati memasuki kawasan Pasar Ramadhan, karena banyaknya pembeli dilokasi tersebut.
"Untuk kendaraan roda dua agar berhati-hati ketika memasuki kawasan Pasar Ramadhan," imbaunya lagi.
Berita Lainnya
Sidak, Anggota DPRD Pekanbaru Temukan Pasangan Bukan Suami Istri di Kamar Hotel
Ditunggu-tunggu, Wakil Walikota Minta Percepat Operasional Lab Biomolekuler Pekanbaru
Anggota DPRD Rokan Hulu dan Pegawai Setwan Disuntik Vaksin Covid-19
Wardan Ajak Masyarakat Teluk Belengkong Tekan Akan Stunting
Sambut HUT Bhayangkara ke-75, Kapolres Inhil Beserta Jajaran Ziarah ke Makam Pahlawan Yudha Bhakti
Emak-emak Sungai Dusun Doakan Fermadani Menang di Pilkada Inhil
Jumlah Kasus Covid-19 Meningkat, DPRD Desak Pemko Pekanbaru Gelar Swab Massal
Bupati Inhil : Pelatihan Politik Bagi Perempuan Sangat Penting
Bawaslu Inhil Gelar Fasilitasi dan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu
Nama Andi Putra dan Sukarmis Ada di BAP Korupsi Hotel Kuansing
Pembangunan Jalan di Lokasi TMMD ke 111 Terus Dikebut
Kunjungi Inhil, Esselon 1 Bappenas RI Serap Aspirasi untuk Dibawa ke Pusat