Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Cegah Covid-19, Marlis Syarif dan PWI Inhil Bagikan Hand Sanitizer di Terminal
INDOVIZKA.COM - Dalam rangka mengegah penyebaran Virus Corona (Covid-19) sekaligus membantu tim gugus pencegahan percepatan Virus Corona (Covid-19) Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil) Sekretaris Kesbangpol, Marlis Syarif bersama PWI Inhil membagikan-bagikan handsanitizer ke para penumpang angkutan darat yang singgah di Terminal Bandar Laksamana Indragiri Tembilahan, Jum'at, (27/03/20).
"Dengan pembagian handsanitizer saya berharap anggota penjagaan terminal Bandar laksamana Indragiri dapat terbantu dalam menjagalankan tugasnya dan para penumpang angkutan darat terbebas dari yang namany virus corona," sebut Marlis Syarif selaku Sekretaris Kesbangpol
Selain itu, Marlis Syarif juga menuturkan, ia akan terus membantu pemerintah terkait pencegahan Virus Covid-19 ini.
"Insyaallah saya akan selalu siap berbuat untuk membantu pemerintah," tuturnya saat di wawancarai media.
Berdasarkan data yang diperoleh nusaperdana.com, hingga saat ini (27/03) Tembilahan memiliki, total Orang Dalam Pemantauan (ODP) 102 orang, 23 orang selesai dalam pemantauan, total pasien dalam pengawasan (PDP) 5 orang, 3 masih dirawat dan 2 orang sehat dan boleh pulang, untuk indikasi Positif masih belum ditemukan.
"Saya berharap masyarakat Tembilahan selalu dalam kondisi aman tanpa ada yang terindikasi positif Corona," harap Marlis.
.png)

Berita Lainnya
PKB Riau Sumbangkan Face Sheild ke Puskesmas Simpangtiga, dr Leni: APD Kami Masih Kurang
DPD II Golkar Inhil Potong 3 Ekor Sapi Kurban
Menteri Kebudayaan Resmikan “Galeri Soekarno Kecil” di Mojokerto
Warga Sialang Panjang Terdampak Banjir, Kapolres Inhil Beri Sembako dan Layanan Kesehatan Gratis
Rokan Hilir Berbenah, Fokus Anak Tertinggal, Infrastruktur Pendidikan dan Ekonomi Jadi Prioritas
KPM Keritang Serahkan Donasi kepada Nasrullah Penderita TBC
Berbagi Nasi Kotak dan Takjil, Wujud Kepedulian PKB Inhil terhadap Sesama
Peduli Wartawan, BPJS Kesehatan Serahkan 200 Masker ke PWI Riau
Tradisi Sambu Group dan YBDA Bagikan Biskuit Lebaran
Bersama BNI peduli, Pramuka Inhil Bagikan Sembako
PT Sambu Group Taja Vaksinasi Gotong Royong Bagi Karyawan
PWI Riau Kumpulkan 96 Kantong Darah dalam Aksi Donor Darah