Pilihan
Presiden Segera Keluarkan Perpres Media Sustainability
Senam Inhil Sumbang Medali Emas Perdana di Porprov X Riau
Longsor di Tembilahan, 2 Gudang Amblas ke Sungai

INDOVIZKA.COM-Bencana alam tanah longsor terjadi di Sungai Indragiri RT 02 RW 05 Kecamatan Tembilahan Hulu, Kabupaten Inhil, menyebabkan 2 gudang amblas, (1/8/2020) sekitar pukul 09.30 Wib air sungai dalam keadaan surut.
Kapolres Inhil, AKBP Indra Duaman Siahaan SIK,segera menginstruksikan jajaran Polres Inhil untuk turun ke lokasi bencana.
Menyikapi hal tersebut, Kabag Ops Polres Inhil Kompol Maison SH.didampingi Kasat Lantas AKP L. Sinaga
bersama anggota terjun langsung ke lokasi bencana.
Ia menuturkan, jajarannya telah diterjunkan untuk mengatur arus lalu lintas di kawasan itu dan mengalihkan arus kendaraan ke jalur alternatif
Upaya pengalihan arus ke jalur alternatif itu, kata dia, untuk meminimalisasi kepadatan arus kendaraan di jalan
Selama ini, lanjut dia, arus lalu lintas di parit 7, tidak terjadi kepadatan meskipun terjadi bencana tanah longsor .
Saya menghimbau kepada para pengunjung jangan mendekati lokasi abrasi karena dikhawatirkan terjadinya longsor susulan Tutur Kapolres Inhil.
Saat ini Kapolres Inhil dan TNI-Polri bersama instansi terkait dan warga setempat melakukan evakuasi puing-puing bangunan. Kata Kapolres Inhil.
Berita Lainnya
Dihantam Ombak, Kapal Muatan 70 Ton Kelapa Tujuan Sungai Guntung Tenggelam
Ratusan Mahasiswa Universitas Brawijaya Keracunan, Ini Penyebabnya
Tabrak Pohon, Anggota Polda Riau Tewas Akibat Lakalantas
Warga Heboh, Bola Api Muncul Terbang di Langit Pasca Pilkades Serentak
Gerhana Matahari Hibrid Terjadi 20 April 2023, Ini Jadwal Waktunya
Warga Inhil Tewas Tersengat Listrik Tegangan Tinggi
Polisi Garut Gencar Patroli, Buntut Sosok Misterius Lempari Mobil Pengendara
11 Fakta Ibu Gorok 3 Anak di Brebes, Kisahnya Bikin Pilu
Jembatan di Lintas Timur KM 57 Riau Ambrol, Lalu Lintas Putus
BMKG Minta Waspadai Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang
NASA Tangkap Ledakan Bom Atom Alam di Angkasa
Sopir Kapolres Kuansing Ditemukan Tewas Gantung Diri