Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Pecahkan Kaca Mobil ini Detik-detik Aksi Pencurian Gasak Uang Rp 150 Juta di Tembilahan
TEMBILAHAN, INDOVIZKA.COM- Pelaku pencurian dengan cara pecahkan kaca mobil berhasil menggasak uang Rp 150 juta di depan toko Suhaimi di Jalan M Boya Tembilahan, Jumat (7/02/2025). Korban saat itu usai dari Bank menarik sejumlah uang dan ingin berbelanja di toko. Sedangkan uang tadi tetap berada didalam mobil.
Aksi tersebut dilakukan disiang hari, dari pantauan pelaku beraksi berjumlah dua orang. Satu orang mengendarai sepeda motor menunggu. Satu lagi melakukan aksi pecah kaca mobil dan masuk untuk mengambil sejumlah uang dalam kantong plastik hitam.
Aksi nekat pencuri ini terekam jelas dari CCTV toko, detik-detik aksinya terlihat jelas. Video CCTV diunggah akun facebook Della odel odell. Sebelum melakukan aksinya salah satu pelaku berjalan dan sambil menelpon didekat mobil, setelah keadaan dirasa aman pelaku mendorong kaca mobi hingga pecah.
Sedangkan satu orang pelaku lagi memantau dari jauh, saat kaca mobil telah dipecahkan pelaku yang menggunakan sepeda motor mendekat, kemudian kedua pelaku ini kabur menggunakan sepeda motor tersebut.
Kapolres Inhil AKBP Farouk Oktora melalui Kasat Reskrim AKP Budi Winarko membenarkan kejadian tersebut. "Benar ada kejadian pencurian dan pemberatan (pecah kaca mobil) saat ini masih dalam penyelidikan," jelas Kasat Reskrim.***
.png)

Berita Lainnya
Kecelakaan Kembali Terjadi di Tol Pekanbaru-Dumai
Riau Dikepung Banjir, Ini 11 Instruksi Gubernur Edy Natar Nasution
Tenggelam di Selat Melaka, 11 ABK KM Lintang Timur Selatan Terjebak dalam Kapal
Sore Tadi, 2 Warga Tembilahan Hulu Meninggal Dunia Disambar Petir
Warga Inhil Meregang Nyawa Akibat Tersambar Petir
Dua Penumpang Meninggal Dunia Akibat Laka Lantas di Tempuling
Kapal 'Pembelok' Karam di Perairan Kuala Selat Inhil
Remaja di Bekas Tewas Usai Dibacok Saat Tawuran Antar Kelompok
Korban Meninggal Tanah Longsor di Natuna Bertambah Jadi 46 Orang, 9 Orang Masih Hilang
Warga Senama Nenek Digotong Saat Meninggal, Bupati Kampar Ikut Turut Berdukacita dan Evaluasi Penggunaan Ambulan
BRK Syariah Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Rohil
Pencarian ABK KM Kurnia 8 yang Hilang di Pelabuhan Buton Dihentikan