Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
PKB Masih Solid dalam Barisan Koalisi Kabupaten Bengkalis Sejahtera
BENGKALIS - Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menyatakan masih solid dalam barisan koalisi Kabupaten Bengkalis Sejahtera (KBS) yang mengusung pasangan Kasmarni-Bagus Santoso pada Pilkada Bengkalis 2020.
Penegasan ini disampaikan oleh Ketua Dewan Syuro DPW PKB Riau, KH Abdurrahman Qaharuddin, seperti dilansir dari cakaplah.com, saat deklarasi KBS di Duri, Ahad (9/8/2020).
"Sampai saat ini kita masih mengarahkan mesin partai untuk tetap solid dalam barisan KBS," ujar KH Abdurrahman.
Dilanjutkannya, kader PKB mesti taat kepada putusan DPP PKB. "Dan sampai saat ini, belum ada arahan dari DPP PKB untuk menarik dukungan dari KBS. Selagi belum ada perubahan, kader harus solid memenangkan Kasmarni-Bagus," tegasnya.
Hal senada juga disampaikan oleh Ketua DPW PKB Riau, Abdul Wahid. Diakuinya, memang ada pembicaraan untuk mendorong kader PKB lain untuk maju di Pilkada Bengkalis.
"Namun pembicaraan tersebut tidak serta merta merubah surat keputusan dukungan yang sudah kita serahkan kepada Kasmarni-Bagus. Sebab, kita perlu analisa dan perhitungan yang matang dalam membuat keputusan," ungkap anggota DPR RI ini.*
.png)

Berita Lainnya
Anak Buah AHY Sindir Kubu Moeldoko, Sebut Berani Gugat Tapi Tidak Berani Hadir di Sidang
Jokowi sesumbar 2 tahun listrik Indonesia bertambah 21.000 MW
Berikut Daftar Caleg Anggota DPRD Riau Yang Gagal Bertarung di Pemilu 2024
Terkait Radikalisme, Politisi Senior di MPR Sindir Pemimpin Parpol
Ini Jadwal Sidang Awal Gugatan 5 Pilkada Riau di MK
Serius Maju Pilwako Pekanbaru, M Noer Daftar ke Tiga Parpol
PKB Pelalawan Mulai Mantapkan Diri Hadapi Pileg
Masa Kepengurusan DPC PKB Inhil Bakal Berakhir, H Dani M Nursalam: Tugas Saya Sudah Tunai
Tak Terdaftar Sebagai Pemilih, Bawaslu Pekanbaru Buka Posko Pengaduan
Kata Warga, Hafit Syukri-Erizal Kuasai Panggung Debat Putaran Pertama
Cak Imin Capres Favorit Nahdliyin, PKB: Kader Terbaik NU
Demokrat Riau Deklarasi Pasangan Anies-AHY Capres dan Cawapres