Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
PUPR Pekanbaru Damai dengan Pelaku Penebang Pohon, DPRD Tanya Dasar Hukumnya
PEKANBARU (INDOVIZKA) - Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Pekanbaru akui sudah berdamai dengan pelaku penebangan 83 pohon di median Jalan Tuanku Tambusai, Pekanbaru.
Ketua Komisi IV DPRD Pekanbaru, Sigit Yuwono mempertanyakan alasan kenapa Pemko Pekanbaru memilih untuk berdamai dengan pelaku perusak lingkungan tersebut
"Alasan damai itu karena apa? Kalau damai adalah jalan terbaik, harus ada efek jeranya kepada penebang pohon sembarangan," cakap Sigit, Senin (18/1/2021).
Politisi Demokrat ini menegaskan dalam waktu dekat Komisi IV akan memanggil Dinas PUPR untuk dimintai keterangannya, selain itu juga nantinya PUPR diminta untuk menjabarkan Perda yang terkait dengan penebangan pohon yang ditanam oleh pemerintah.
"Ini kan ada aturannya. Dasarnya dari mana. Kita akan panggil dinas terkait untuk meminta kejelasannya, dan kita juga akan meminta bukti kalau pelaku benar-benar ganti rugi," jelasnya.
Lebih jauh untuk menimalisir kejadian penebangan pohon tersebut kembali terulang, Sigit meminta Pemko Pekanbaru untuk membuat plang atau papan peringatan di sekitar pohon tersebut. Yang mana papan peringatan tersebut bertuliskan larangan serta hukuman yang akan diterima jika menebang pohon.
.png)

Berita Lainnya
Mobil Viral Plat Merah BM yang Terjungkal Diduga Milik Balai PPHLHK
OJK Perketat Aturan Penagihan, Konsumen Berhak Tolak Jika Terintimidasi
Masyarakat Luar Daerah Bisa Cetak e-KTP di Disdukpencapil Inhil
Tinjau Rencana Pembangunan, Direktur Bappenas RI Kunker ke Inhil
PHR Zona Rokan Raih Penghargaan Komunikasi dan Kehumasan PRIA 2025
Gubri Abdul Wahid Buktikan Janji, Perbaiki Jalan di Meranti dan Bengkalis
Mengantuk, Pengendara Sepeda Motor Tabrak Pohon di Pinggir Jalan Tuanku Tambusai
Dirut RSUD Sebut Kondisi Tiara Belum ke Arah Jantung Bocor Tetapi Harus Dilakukan Pemeriksaan Lebih Lanjut
Satpol PP Bubarkan Kedai Kopi yang Tak Berizin Buka Saat Puasa
Mau Masuk Istana Peraduan Sultan Siak? Begini Skemanya
Ibu Sartini, Merantau ke Pekanbaru untuk Cari Anaknya
Pertengahan Juni, Pengemudi Transportasi Mulai Divaksin