Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
22 Titik Panas Terpantau di Sumatera, Hanya 1 di Riau
PEKANBARU - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memantau masih terdapat titik panas (hotspot) di Provinsi Riau hari ini, Selasa (14/6/2022).
Dari pantauan BMKG melalui citra satelit, total ada 22 titik panas di Pulau Sumatera, dan hanya satu titik di wilayah Provinsi Riau.
"Hari ini ada 1 titik panas yang terpantau di Riau. Tepatnya di Kecamatan Rambah Samo, Kabupaten Rohul," kata Forecaster On Duty BMKG Stasiun Pekanbaru, Bibin Sulianto.
Dia menyebutkan, satu titik panas yang ada di Riau itu berada pada confidence level atau tingkat kepercayaan 30 sampai 79 persen atau berada pada level sedang.
Sementara itu, 21 titik panas lainnya tersebar di Provinsi Aceh 1 titik, Jambi 5 titik, Lampung 3 titik, Sumatera Barat 6 titik, Sumatera Utara 2 titik dan Sumatera Selatan 4 titik.
.png)

Berita Lainnya
Safari Ramadhan di Bathin Solapan, Bupati Bengkalis Ajak Masyarakat Bergandeng Tangan Bangun Daerah
Razia Pekat, 71 Muda Mudi Diamankan Satpol PP dari Penginapan
Pemeliharaan Jalan Enok-Benteng Dimulai, H Dani: Akses Transportasi Semakin Terbuka
Meski Sudah tak Dijual, Pemilik Mobil Chevrolet Tetap Bisa Servis di Pekanbaru
Peduli Sesama, Dan SSK TMMD Kodim 0314/Inhil Beserta Anggota Melayat ke Rumah Duka Warga
Wardan Sebut Inhil Miliki Potensi Pajak yang Luar Biasa
Kodim 0313/KPR Gelar Family Gathering Undang Danrem 031/WB dan Forkopimda Kampar
Bupati Rokan Hulu Lepas 5 Atlet Menuju PON XX 2021 di Papua
Edy Nasution Jabat Plh Gubernur Riau, Syamsuar Cuti Umrah 12 Hari
Getir Kehidupan Kakek Syafri, Lansia 86 Tahun yang Terus Berjuang Menopang Keluarga
Bank Sampah Mutiara Siap Dijadikan Proyek Percontohan di Pekanbaru
DPRD Tak Temukan Anggaran untuk Pembangunan Tugu Roda Terbang