Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Polres Inhil Serahkan Bantuan Korban Laka Laut di Mandah
TEMBILAHAN, INDOVIZKA.COM- Polres Indragiri Hilir (Inhil) menyerahkan bantuan kepada keluarga korban kecelakaan laut Sungai Tanjung keramat Dusun Saka Jalan Desa Bente, Kecamatan Mandah,
Kapolres Inhil AKBP Budi Setiawan melalui Kapolsek Mandah AKP Roni Reduansah memberikan langsung tali asih tersebut, Kamis (18/4/2024), di Rumah Kediaman keluarga Korban.
AKBP Budi menyebut penyerahan bantuan sebagai bentuk duka yang mendalam kepada keluarga korban.
"Kami menyampaikan duka mendalam atas meninggalnya bapak Amran. Kami juga menitipkan tali asih ke keluarga almarhum. Mohon diterima,” kata Kapolres Inhil AKBP Budi.
Ia berharap, bantuan yang diberikan dapat meringankan beban para keluarga korban. Dalam kegiatan ini, pihaknya juga memberikan edukasi pentingnya mengutamakan keselamatan dalam berpergian untuk mengurangi dampak fatalitas kecelakaan.
“Kami juga mengimbau kepada seluruh masyarakat Inhil untuk selalu memperhatikan keselamatan dalam perjalanan baik di darat ataupun di laut guna menghindari hal-hal yang tidak diinginkan,” imbuhnya.
.png)

Berita Lainnya
Muswil X Ormas PP Riau 2022 di Labersa Hotel, Ketum dan Sekjen MPN Bakal Hadir
Semenisasi Jalan Penghubung Desa di Pelangiran Terus Digesa
1 Juli, Polres Rohul Gratiskan Biaya Pengurusan SIM
Matangkan Ekspedisi Jurnalistik PWI Riau, PWI dan Kominfoss Kuansing Tinjau Lokasi
Awal Tahun Sampah Menumpuk, DPRD Sebut DLHK Pekanbaru Lalai
Menjelang Ramadan, 1.300 Penceramah di Pekanbaru akan Divaksin
Hadiri Halal bi Halal IKKS Inhil, Bupati Inhil HM Wardan: Warga Kuansing Berkontribusi Besar Majukan SDM Inhil
Oktober, SMSI Riau Gelar Bimtek Sosialisasi Pergub Kerjasama Media
Dihadiri Cagubri, Pj Gubri Sebut Pembangunan Infrastruktur Bukan Omong-omong
Gubernur Syamsuar Minta Pelayanan RSUD Arifin Achmad Dibenahi
IPKR Inhil Tolak Wacana Larangan Ekspor Kelapa
Humas-WMPR Peduli, Salurkan Ratusan Paket Sembako