Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Dipimpin Pj Ketua TP PKK, Dinas P2KBP3A Inhil Ikuti Rapat Koordinasi TPPS
TEMBILAHAN, INDOVIZKA.COM- Untuk melaksanakan program penurunan stunting, Pj. Ketua Tim Penggerak PKK Kab. Inhil Hj. Katerina Susanti Herman menggelar Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) tahun 2024, Senin (10/6/2024) siang. bertempat di ruang rapat Kediaman Bupati Inhil.
Acara ini dihadiri oleh Dinas P2KBP3A Inhil, Perwakilan Bappeda Inhil, Dinas Kesehatan, Dinas PMD, Kominfo, Dinas Perikanan, Dinas Sosial, serta Dinas Pendidikan.
Kegiatan ini bertujuan untuk mempercepat pencegahan stunting dalam kerangka kebijakan institusi yang ada, serta memperkuat konvergensi melalui koordinasi dan konsolidasi program kegiatan pusat, daerah dan desa.
Sementara itu dikatakan Katerina Susanti dalam arahannya, dalam rangka akselerasi pelaksanaan 8 Aksi Konvergensi stunting dengan indikator tersebut juga harus didukung dengan peningkatan kapasitas dan peran dari masing-masing OPD.
"Saat ini kami melalui PKK terus melakukan kegiatan sosialisasi dan kolaborasi bersama kader-kader posyandu sehingga dapat memberikan pemahaman akan stunting serta dapat melakukan tindakan terhadap anak yang mengidap stunting sehingga mendapatkan penanganan yang baik," ungkap Katerina.(Adv)
.png)

Berita Lainnya
Ketua KPU Inhil Beberkan Lembaga Survei di Pilkada 2024 Belum Ada yang Melapor
4.043 Nakes Komorbid di Pekanbaru Bisa Divaksin, Stok Cukup?
Rencana Pembentukan BNNK di Inhil Belum Ada Kejelasan
Safari Ramadhan BUMN di Kampar, PHR Gelar Sembako Murah dan Bazar UMKM
Harga Ayam di Pekanbaru Berangsur Turun
Banjir Akibat Pendangkalan Sungai, Pemko Pekanbaru Harus Bergerak Cepat
Tim Verifikasi KKS 2020 Riau Lakukan Penilaian Kabupaten Sehat di Inhil
Saatnya Jadi Sultan, Sekarang Bisa Lho Sewa Bioskop di CGV Pekanbaru
Gubri Sebut Odol Peyebab Kerusakan Jalan Lintas Rengat-Tembilahan
Kades Lubuk Kembang Bungo Himbau Warga Tidak Terprovokasi Ajakan Wandri Simbolon Untuk Demo Tolak Relokasi TNTN
Gerakan Pasar Murah Gubernur Abdul Wahid Diapresiasi Masyarakat
Prioritas, Plt Dirut RSUD Meranti Bakal Pasang Pagar agar Ternak Tak Masuk