Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Seorang Perawat dan Pasien ODGJ Selamat dari Kebakaran RSUD Tembilahan
INDOVIZKA.COM- Kebakaran terjadi di RSUD Puri Husada Tembilahan tepatnya di ruang perawatan Orang Dalam Gangguan Jiwa (ODGJ), Senin sekitar pukul 15:20 wib.
Diketahui pada pukul 15.45 api dapat dikendalikan alias dipadamkan oleh petugas Damkar dan Penyelamatan, Kodim 0314/Inhil, Polres Inhil, BMPD, PSMTI dan Padupai. Damkar menurunkan 2 unit pemadam kebakaran.
"Pada saat kejadian, dilokasi terdapat 1 orang pasien ODGJ dan seorang perawat namun keduanya dapat dengan cepat diselamatkan oleh tim," ungkap Kadis Damkar dan Penyelamatan, Ediwan Shasby saat dilokasi.
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Sementara Kasat Reskrim Polres Inhil AKP Indra Lamhot Sihombing dilokasi kejadian saat memberi garis police line mengatakan api diduga berasal dari korsleting listrik.
"Untuk sementara api diduga berasal dari Korsleting listrik, nanti ada release resminya (kronologis dan kerugian_red)," jelasnya.
.png)

Berita Lainnya
Pejuang Subuh Tembilahan Sebarkan Paket Senyuman Idul Fitri 1441 H
Warga Teluk Pinang Hilang Kembali Berhasil Satu Orang ditemukan Dalam Keadaan Meninggal Dunia
BPBD Riau Keluarkan Surat Peringatan Dini Ke Kabupaten/Kota Terkait Ancaman Potensi Banjir
Tewas Terlindas Truk, Ini Kronologi Kejadian Kecelakaan di Garuda Sakti
3 ABK Tewas, Kapal Pengangkut BBM Pertamina Terbakar di Laut Mataram
Mantan Sekdaprov Riau Bangun Pesantren Tahfidz di Desa Sialang Panjang
Hendak Jual Narkoba, Seorang Pria di Tembilahan Hulu Ditangkap Polisi
Kecelakaan Kembali Terjadi di Tol Pekanbaru-Dumai
BMKG Pekanbaru Mendeteksi 40 Titik Panas Ada di Sumatra
Gunung Merapi Keluarkan 54 Wedus Gembel
Bangunan Eks Kebakaran Yos Sudarso Ambruk, Tiga Pekerja Dilarikan ke RSUD Tembilahan
Remaja 14 Tahun Tenggelam di Sungai Kampar