Pilihan
Tenaga Kesehatan di Inhil Akan Divaksin Sinovac 2 Kali
6 Petugas Bea Cukai Tembilahan Diperiksa Internal
Ketahuan Mencuri di Toko Sembako, Pelaku Jadi Bulan-bulanan Massa

PEKANBARU (INDOVIZKA) - AP, pria 27 tahun ini menjadi bulan-bulanan warga karena ketahuan mencuri uang di laci meja kasir toko sembako jalan Soekarno Hatta, Kelurahan Sidomulyo Timur, Pekanbaru, Senin (11/1/2021) siang.
Aksi pria tersebut diketahui oleh pemilik toko saat pelaku menutup laci setelah berhasil mencuri uang kedai sembako sebesar Rp284 ribu.
Kejadian berawal saat pelaku menggunakan sepeda motor berhenti di depan kedai sembako di Jalan Soekarno Hatta. Pelaku lalu masuk ke dalam dan menuju meja kasir.
"Pelaku lalu membuka laci meja tersebut dan mengambil uang sebesar Rp284 Ribu. Saat pelaku menutup kembali laci tersebut, pemilik toko memergokinya. Pelaku menjatuhkan uang tersebut di sebelah meja kasir kemudian berusaha melarikan diri," ujar Kapolsek Bukit Raya AKP Arry Prasetyo.
Kemudian pada saat itu juga pemilik toko berteriak dan mengundang perhatian warga sekitar. Sehingga pelaku berhasil diamankan.
"Pelaku ini sempat diamuk massa karena telah ketahuan mencuri duit toko sembako tersebut. Pelaku lalu digiring ke Polsek Bukit Raya. Atas perbuatannya pelaku dikenakan Pasal 362 KUHPidana," pungkasnya.
Berita Lainnya
Kakanwil Kemenkumham Riau Tinjau Kesiapan Lapas Tembilahan Hadapi COVID-19
Atasi Kerusakan Jalan, Kadishub Rohul Kerap Tilang Kendaraan Melebihi Tonase
Biadab! Sudah Numpang Tinggal, Pria Ini Malah Cabuli Anak Pemilik Rumah
Pagi Tadi, 8 Jiwa Kehilangan Tempat Tinggal Akibat Kebakaran di Tembilahan
Tak Jera, Residivis Kasus Judi Kembali Terciduk saat Rekap Togel di Pos Ronda
Warga Sungai Luar Diduga Diterkam Buaya Saat Mencari Udang
Nataru, Satu Pleton Satpol PP Pekanbaru Disiagakan
Tabrak Mobil Box, Pengendara Sepeda Motor Tewas Terlindas Mobil Damkar
SKB CPNS Inhil Dilaksanakan Oktober 2020, Ini Tata Tertibnya
Polisi Bekuk Spesialis Jambret Handphone di Kamar Hotel
Kepala DLHK Pekanbaru Didesak Usut Kabar THL Fiktif
Rancangan RTRW Inhil Diharapkan Menyentuh Hingga Pelosok Desa