Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Terkait Karhutla, Gubri Segera Kumpulkan Camat se-Riau
INDOVIZKA.COM - Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo (Jokowi) pada acara Rakornas Penanggulangan Karhutla tahun 2020 di Jakarta, Kamis (6/2/2020) mengingatkan daerah-daerah yang rawan Karhutla untuk ambil langkah antisipasi.
Untuk daerah-daerah rawan Karhutla tersebut, disebutkan Jokowi, diantaranya Riau, Aceh, Jambi, Sumut, Sumsel, Kalbar, Kalsel, Kalteng, dan daerah lainnya.
"Merealisasikan perintah Presiden RI tersebut, Gubernur Riau Syamsuar, dalam waktu dekat ini sudah berencana akan mengumpulkan camat se-Riau di Pekanbaru," ungkap Kepala Biro Administrasi Pemerintahan dan Otonomi Daerah Setdaprov Riau Sudarman, Jumat (7/2/2020).
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Dengan tujuan, sambungnya, tentu untuk memberikan pengarahan terkait Karhutla.
"Intruksi antisipasi Karhutla ini ditekankan betul oleh Presiden Jokowi untuk Riau. Karena yang selalu menjadi langganan Karhutla adalah Riau, sebab itu Riau menjadi perhatian utama Presiden," sebutnya lagi.
Dan untuk waktu pelaksanaan pengumpulan camat se-Riau ini menurut Sudarman akan dilaksanakan dalam bulan ini. Namun kapan pastinya, masih menunggu arahan dari pimpinan.
"Kita masih menunggu arahan pimpinan, tapi yang jelas bulan ini juga," tuturnya.
.png)

Berita Lainnya
Energize_ Rekonfigurasi GITET dan Relokasi SUTET 500 kV Muara Tawar, PLN Perkuat Sistem Kelistrikan Jakarta
Harimau Sumatera di Pelangiran Inhil Berhasil Ditangkap
Hujan Disertai Angin Kencang Berpotensi Mengguyur Riau Siang dan Sore Nanti
Diguyur Hujan Lebat, Beberapa Titik Kota Pekanbaru Banjir
Pemko Dumai Akan Gelar Kembali Festival Lampu Colok
BMKG Prediksi Cuaca di Riau Siang ini Cerah, Malam Hujan
Pertama dalam Sejarah, Gubernur Riau Lantik Kepala Dinas Sosial Secara Tertutup
Ular Piton Bertelur Mati Terpanggang Akibat Karhutla di Riau
Jalan Penghubung Inhil-Inhu di Kempas akan Dibangun Jembatan
Sambut Bulan Puasa, Masyarakat Pelalawan Gelar Tradisi Mandi Balimau Sultan
Terkait Ledakan Sumur Minyak PT BSP, Polisi Periksa Pekerja dan Pengawas
2,5% Gaji PNS Akan Dipotong, Ini Penjelasan Baznas