Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Pemda Dukung Penuh Imigrasi Evaluasi Status dan Tata Kelola Wilayah Inhil
INDOVIZKA.COM- Pemerintah Kabupaten Indragiri Hilir mendukung penuh Evaluasi yang dilakukan oleh Kantor Keimigrasian Wilayah Riau terhadap status dan tata kelola di wilayah Kabupaten Indragiri Hilir.
Hal tersebut dikatakan Bupati Inhil HM Wardan saat menerima Kunjungan Kerja (Kunker) Kepala Divisi Kantor Keimigrasian Wilayah Provinsi Riau Teodorus Simarmata bersama Kepala Kantor Keimigrasian Kelas II TPI Tembilahan Irwanto di kediaman Bupati Inhil, Rabu (14/12/2022).
"Tidak hanya aturan keimigrasian, diharapkan keberadaan pelabuhan yang ada di Inhil juga dapat mempermudah kegiatan transportasi kargo dan masyarakat hingga berdampak pada pertumbuhan ekonomi. Guna memberikan kemudahan pelayanan kepada masyarakat, Pemerintah Kabupaten Inhil siap mendukung dan bersinergi," harap Bupati Inhil HM Wardan.
Turut Hadir mendampingi Bupati menyambut kedatangan Kadiv Kantor Keimigrasian Wilayah Riau Asisten I Setdakab Inhil H.Tantawi Jauhari, Kaban Kesbangpol, Kepala Bappeda, Kadis Perizinan dan Kabid Dishub Inhil.
Kabupaten Inhil memiliki 3 pelabuhan kargo internasional yaitu Pelabuhan Tembilahan, Pelabuhan Kuala Enok dan Pelabuhan Sungai Guntung, dimana pengelolaannya melibatkan berbagai pihak yakni, Pelindo, KSOP dan Pemerintah Daerah.
"Untuk itu kami perlu melakukan evaluasi dalam hal terpenuhinya aturan keimigrasian tentang status dan tata kelola pelabuhan di Wilayah kabupaten Indragiri hilir," ungkap Kadiv Kantor Keimigrasian Wilayah Riau Teodorus Simarmata.(adv)
.png)

Berita Lainnya
Tinjau Kegiatan Padat Karya di Tembilahan, Kadisnakertrans Riau Lepas Bibit Ikan Nila
Hingga Awal Maret, Realisasi PAD di Bapenda Pekanbaru Rp78 Miliar
Pemko Pekanbaru Larang Pegawai Gunakan Mobil Dinas Saat Mudik
Bupati Siak Diperlihatkan Chat WA Terakhir Sertu Eki Setiawan ke Adiknya
Beri Penghormatan Kepada Syarwan Hamid, Bupati Siak Instruksikan Kibar Bendera Setengah Tiang 3 Hari
Ketum PWI Pusat Zulmansyah Sekedang: Pembekuan Pengurus PWI Jabar Oleh HCB Tidak Sah
Pemko Dirikan Lima Pos Pengamanan di Pintu Masuk Kota Pekanbaru
Polsek Tampan Tangkap 8 Pak Ogah, Ada yang Bawa Senjata Tajam
Penumpang Speedboat di Inhil Harus Patuhi Protokol Kesehatan Covid-19
Hati-hati! Bebek Caper Pesonna Hotel Pekanbaru Bisa Bikin Laper
Bukti Keseriusan Maju Ketua KONI Kampar, M Amin Kembalikan Berkas
Ikut Calon Bintang Dangdut TVRI, Intan Minta Do'a Masyarakat Inhil