Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Sehari Diresmikan, Rumah Singgah H Dani M Nursalam Sudah Dikunjungi Warga Inhil
INDOVIZKA.COM- Meski baru sehari diresmikan, rumah singgah untuk masyarakat Kabupaten Indragiri Hilir yang disiapkan oleh Anggota DPRD Riau H. Dani M Nursalam sudah dikunjungi warga yang datang berobat ke Pekanbaru.
Rumah singgah yang beralamat di Jalan Thamrin III Pekanbaru ini baru diresmikan penggunaannya, Rabu (11/3/2020) malam.
"Alhamdulillah meskipun baru diresmikan tadi malam, tapi sudah ada masyarakat Inhil yang menginap di rumah singgah ini," kata R. Anjas Asmara, Penanggung Jawab Rumah Singgah H Dani M Nursalam di Pekanbaru, Kamis (12/3/2020).
- Banjir Setiap Tahun di Pelalawan, DPRD Riau Minta Pemerintah dan PLN Bertindak
- Pemprov Riau Diminta Serius Berantas Judi Online
- APBD 2025 Diisukan Defisit, Fraksi PKB: Tak Masalah Jika Demi Kepentingan Masyarakat
- Tabligh Akbar di Tembilahan, UAS Sampaikan Dukungan untuk Paslon Bermarwah dan Fermadani
- Targetkan Rampung Akhir November, DPRD Riau Percepat Pembahasan RAPBD 2025
Menurut pria yang akrab di sapa Anjas ini, tamu perdana yang singgah disini adalah Sahuri berasal dari Seberang Tembilahan. Ia datang untuk menjalani pengobatan penyakit kanker yang dideritanya di RS Awal Bros Pekanbaru.
Sementara itu, Suhari mengakui keberadaan rumah singgah yang disiapkan H Dani M Nursalam ini sangat bermanfaat bagi warga yang kesulitan mencari penginapan. Bagi dirinya, menginap di hotel karena tidak ada rumah singgah biaya yang dikeluarkan sangat mahal.
"Kalau di rumah singgah ini bisa meringankan saya saat berobat, karena tidak membayar lagi biaya penginapan selama berada di Pekanbaru. Terimakasih Pak Dani M Nursalam," imbuhnya dengan tersenyum.
.png)

Berita Lainnya
PKB Riau Kembali Salurkan 80 Ton Paket Sembako Bantuan Gus Muhaimin
Bentuk Pengabdian kepada Masyarakat, Mahasiswa Kukerta UNRI Semprotkan Disinfektan di Pasar Kempas
Polda Riau Bantu Masyarakat Terdampak Langsung Covid-19
Ketua FPK Inhil Wakafkan Sebidang Tanah untuk Pemakaman Umum
Cegah Covid-19, Marlis Syarif dan PWI Inhil Bagikan Hand Sanitizer di Terminal
Innalilahi, Istri Bupati Rohil Wafat
Mahasiswa Kukerta UNRI Semprotkan Disenfektan di Masjid Kuala Keritang
PKB Inhil Juga Bagikan APD di Puskesmas Keritang, Kemuning dan Sungai Batang
PKB Riau Sediakan Fasilitas Inap Bagi Ratusan Petani Korban Konflik Agraria dari Sumut
Masyarakat Goro Perbaiki Jembatan Penghubung 2 Desa di Kemuning
Door to Door, Dani Bagikan Menu Berbuka Puasa Untuk Masyarakat Kurang Mampu
PT SRL Salurkan Bantuan Sembako Lima Desa Terdampak Banjir di Inhil