Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Diprediksi Besok Parpol Besok Mulai Daftarkan Bacaleg
INDOVIZKA.COM - Anggota KPU Riau, Joni Suhaidi mengungkapkan, hingga hari ini, Selasa (9/5/2023) atau hari kesembilan pendaftaran bakal calon (Bacalon) DPD RI dan DPRD dibuka, belum ada partai politik (Parpol) yang mendaftar.
Ia memprediksi besok, Rabu (10/5/2023) Parpol baru banyak yang datang untuk mendaftarkan Bacaleg masing-masing.
"Kami berkeyakinan teman-teman Parpol akan mendaftar di atas tanggal 10 mei," kata Joni.
Untuk itu, Joni berharap agar bacalon DPD RI yang sudah lolos verifikasi syarat dukungan agar segera mendaftar agar tidak terjadi penumpukan karena bersamaan dengan mulai banyaknya Bacaleg yang mendaftar.
"Nanti akan padat. Pesan saya kepada teman-teman DPD RI segera mendaftar sehingga tidak menumpuk," ujarnya.
Diketahui, dari 29 bacalon DPD RI yang lolos verifikasi syarat dukungan, hingga hari ini baru 18 orang yang mendaftar.
Berikut daftar bacalon DPD RI yang belum mendaftar kembali:
1. Hopea Ingvirna Erwin (2.361 dukungan)
2. Martius Busti (2.025 dukungan)
3. Rizaldi Putra (2.065 dukungan)
4. Muhammad Mursyid (2.712 dukungan)
5. Herman Maskar (2.314 dukungan)
6. Patar Sitanggang (2.378 dukungan)
7. T Rusli Ahmad (2.179 dukungan)
8. Ichwanul Ihsan (2.043 dukungan)
9. Rizal Akbar (2.358 dukungan)
10. Sewitri (3.181 dukungan)
11. Alpasirin (2.094 dukungan)
.png)

Berita Lainnya
PKB Belum Tentukan Kandidat yang Diusung di Pilkada Kuansing
Yasonna Beri Kesempatan Dua Kader Demokrat Pertanyakan KLB Sibolangit, Begini Respon Mereka
Terkuak, Total 6 Orang Kader di Riau Hadiri KLB Sibolangit
Di Tengah Pandemi Corona, KPU Riau Tunggu Arahan Pusat Soal Tahapan Pilkada
Pilkada saat Corona Ancam Partisipasi Memilih, KPU Perlu Terobosan
Kunjungi Riau Dua Hari, DPP SantaNU Apresiasi Menteri LHK Peduli Lingkungan Riau
Komisioner KPU Riau Positif Corona, Pilkada di 9 Kabupaten/Kota Jalan Terus
Polemik Ijazah Calon Kepala Daerah Rohil. Ini Penjelasan KPU, Bawaslu Rohil, dan Kadisdik Pekanbaru
SBY Hendak Digugat Rp 99 Triliun, Kubu AHY Tawarkan Tiga Opsi kepada Moeldoko
Ribuan Jamaat HKPB Riau Doakan Abdul Wahid Jadi Gubernur Riau
Polemik Kritik Jokowi Berujung Desakan Revisi UU ITE
Ini Hasil Polling CAKAPLAH.com 2 Tahun Kepemimpinan Syamsuar-Edy Natar Memimpin Riau