Pilihan
AWG Kibarkan Bendera Indonesia-Palestina di Gunung Raung
Pulanglah, Ali…
Jangan Sampai Viral Duluan, Menkopolhukam Ingatkan Pejabat Tak Tutupi Informasi Publik
INDOVIZKA.COM - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Indonesia, Prof Mahfud MD mengadiri Hari Keterbukaan Informasi Nasional (Hakin), di Hotel Labersa, Kampar, Rabu (17/5/23).
Dalam pidatonya, Mahfud MD mengingatkan pentingnya kolaborasi antar pemerintah, institusi publik, dan masyarakat sipil soal keterbukaan informasi.
"Semua pihak memiliki peran penting memastikan informasi yang berkaitan dengan kebijakan publik, anggaran negara, dan daerah, aspek kehidupan sosial harus dapat diakses oleh publik dengan mudah," tegas Mahfud MD di depan para kepala daerah dan tamu undangan yang hadir.
Di era keterbukaan dan kecanggihan teknologi saat ini, kata Mahfud, para pemangku kepentingan tidak bisa main - main lagi untuk berusaha menutup - nutup informasi.
"Sekarang kita tak bisa main - main dengan berusaha menutup - nutupi keterbukaan informasi publik. Kalau kita tertutup, akan dibuka sendiri oleh perkembangan teknologi, informasi tak bisa ditutupi," cakapnya lagi.
Ia mengatakan, saat ini pemerintah sedang disibukkan untuk membuka-buka kasus hukum, namun banyak pihak, dalam hal ini, pejabat daerah yang sengaja menutup-nutupi informasi. Tapi di era globalisasi ini tidak bisa lagi, semakin ditutup, nanti tiba - tiba viral, habis (pejabat yang bersangkutan)," tegas Mahfud.
Peringatan Hakin tahun 2023 di Kampar ini mengusung tema "Meneguhkan peran komisi informasi dalam mengawal Pemilu 2024 yang terbuka, inklusif, dan informatif".
.png)

Berita Lainnya
IWO Kecam Teror Kepala Babi Ke Kantor Tempo, "Ancaman Nyata Terhadap Kebebasan Pers"
Lion Air Menangkan Lelang Sewa Pesawat Pemberangkatan Haji di Riau
Berkeliaran di Depan Rumah, Warga Pelalawan Serahkan Kukang ke BBKSDA Riau
Bertarif Belasan Juta, 2 PSK Bule Asal Uzbekistan dan Maroko Diringkus Imigrasi Jakarta
Waspada, Sejak Juli 2023 Tercatat 14 Hewan Peliharan di Riau Terinfeksi Rabies
BMKG Prediksi Musim Kemarau 2020 Dimulai April, Puncaknya Agustus
Hotspot di Sumatera Kembali Naik Pagi ini, Riau Hanya 6 Titik Panas
Sore ini Ada 20 Hotspot di Riau
Dirut PLN Mendatang Idealnya Dari Kalangan Internal, Lebih Beretika dan Tidak Mengejar Kekayaan
Gubernur Riau Resmikan Jembatan Sei Palis dan Sei Kubu Rokan IV Koto
Sebagian Wilayah Riau Hari Ini Bakal Diguyur Hujan
BPBD Riau Klaim Kabut Asap Kiriman dari Jambi dan Sumsel